Bro sekalian, selain Back Protector, safety gear ke dua dari 6 aparel yang dihibahkan Spidi Italia ke tmcblog adalah sebuah Sarung tangan Kulit (Leather Glove) berjenis STR-2 H2OUT . . . Bila bro sekalian berurusan dengan aparel Spidi . . . label H2OUT mengartikan bahwa produk tersebut dijamin waterproof (anti air) , windproof (anti angin) namuan tetap breathable sehingga kelembabab alami bagian yang ditutup glove tetap terjaga. Produk ini didesain Spidi untuk pemakaian saat musim dingin (winter) dimana biasanya produk produk dibuat anti dingin namun kenyamanan digadaikan . . . sarung tangan pada tebel tebel namun malah bikin susah megang grip setang motor

Nah Spidi mengklaim Glove STR-2 nggak begitu, ia akan tetap menahan air dan dingin tanpa mengorbankan kenyamanan dan feeling berkendara. Bahan yang digunakan untuk glove ini adalah kulit sapi dengan variasi ketebalan 0,6/0,8 . . . sooo feeling nge-grabΒ  masih terasa . . . saat tmcblog pake . . .memang Glove ini nyaman sangat, telapak tangan ditekuk tekuk nggak terasa kaku itu lapisan kulit sapinya . . . siip deh

Safety gear tentu ada kelebihannya bila dibanding sarung tangan (glove) biasa. Apa saja bro . . . yang pertama adalah pading (bantalan ) pada bagian telapak bawah, telapak atas, bagian samping dan di ruas ruas jemari . ..Β  lengkap dan more safety dahΒ  . . . πŸ˜€ Oh ya Glove spidi ini juga dilengkapi dengan lapisan yang bernama KERAMIDE . . . keramide adalah material yang dikembangkan spidi mirip seperti material carbon . ..Β  gunanya sebagai peredam gerusan (anti abrasi) ketika menyentuh/jatuh saat berkendara . . . mantabbb daaah, makin pede riding.

Naaah . . . ini kan baru klaim Spidi niiih, kita buktikan nanti dan tmcblog akan report ke bro bro sekalian bagaimana perform sarung tangan Spidi STR-2 yang dieropa berharga 109,9 Euro ini saat dipakai harian terhadap agroklimat Indonesia . . . untuk sementara segitu dulu, terima kasih Spidi . . . semoga Berguna.

Taufik of BuitenZorg

51 COMMENTS

  1. 1 eruo 12.100an kayanya
    100 euro brati sekitar 1,2jtan. itu harga eropa, ongkirnya brapa yak?
    apa udah harga di indo??
    udah ada di indo blom ya?
    mantab nh make ginian
    meningkatkan kegantengan 20% *

  2. wow…. kenyamanan jadi yg utama, kekerenan juga sepertinya πŸ˜€
    btw spidi produk itali ko pasang iklan disini, di klik ko indonesia ga da

  3. klo diindonesia kyknya ngak terlalu buth anti dingin, kecuali tinggal di gunung..:),

    biasanya sarung tangan kulit yg abal2 klo abis hujan di keringin kulit nya jadi keras…apa ini ngak pak haji..?

    tapi liat haganya mirip2 sarung tangan balap..jadi pasti joss

    Piss

  4. safety ridding terus ya wak haji, walupun dibekali safety gear yg bagaimanapun canggihnya begitu ndlozor, kulit luar tdk tdk apa2 mung remuk njero, lbh berbahaya.

Leave a Reply to Funiri Cancel reply

Please enter your comment!
Please enter your name here