460x110-indent-now

 

h2-carbon-1

TMCBlog.com – Bro sekalian Kawasaki secara Global hanya membuat secara terbatas 120 Unit Kawasaki H2 Carbon dan Untuk Pasar Indonesia hanya kebagian jatah 5 Unit satu-satunya model mass-produced supercharger supersport yang menggunakan highly rigid, lightweight CFRP (Carbon-Fiber Reinforced Polymer) sehingga membuatnya mirip dengan Ninja H2R . ..  berikut informasi resmi dari KMI sob . .

MBtech - TMC sep16

tnt25_tmcblog

Ninja H2 yang dirilis pada tahun 2015 lalu membuat banyak orang tercengang. Kolaborasi yang apik dari beberapa perusahaan di bawah Kawasaki Heavy Industries (KHI) Group mampu menciptakan satu-satunya model mass-produced supercharger supersport. Sejumlah inovasi teknologi mesin yang dilakukan membuat H2 memiliki performa yang fenomenal. Kombinasi dari akselerasi yang intens dan supersport-level circuit handling membuat motor ini berbeda dari motor lainnya.

h2-carbon-2

Di tahun 2017 Ninja H2 hadir dengan sejumlah pembaharuan, yaitu electronic package Kawasaki yang paling canggih dan suspensi dari Ohlins TTX rear shock. Lebih lanjut, model Ninja H2 Carbon merupakan sebuah model limited edition yang ditambahkan carbon-fiber pada fairing atas, dengan menggunakan highly rigid, lightweight CFRP (Carbon-Fiber Reinforced Polymer) sehingga membuatnya mirip dengan Ninja H2R

Motor ini juga dilengkapi dengan special paint silver-mirror, matte element, serta frame berwarna hijau. Mirip Ninja H2R

h2-carbon-3

Setiap Ninja H2 Carbon Model dilengkapi dengan serial number plate, karena hanya 120 unit saja yang diproduksi di dunia. Indonesia mendapatkan 5 unit.

h2-carbon-4

Posisi handle grips lebih tinggi 20 mm dari standart clips-on

Bar-end yang lebih berat meredakan getaran pada handlebar, sehingga meningkatkan kenyamanan saat berkendara di jalan raya.

Kini Ninja H2 Carbon dilengkapi dengan slipper clutch. Slipper clutch adalah teknologi yang diaplikasi dari ajang balap yang mampu membuat roda belakang tetap menapak dijalan saat dilakukan penurunan gear mendadak untuk menghindari gejala roda melompat atau tergelincir. Pengaplikasian slipper clutch pada Ninja H2 Carbon juga membantu memperingan pengoperasian tuas kopling. Ninja H2 Carbon sudah bisa diorder dengan harga Rp820.000.000,– pengiriman bulan Februari 2017

based on KMI Press Release

Silahkan bersilaturahmi dengan TMCBlog melalui

[GTranslate]

 

38 COMMENTS

  1. coba tawarin aja ke dimas kanjeng wak,,,,seharga alphard wak,,,bikin orang merinding lo ps pameran nanya harga nya,,,,

  2. coba tawarin aja ke dimas kanjeng wak,,,,seharga camry wak,,,bikin orang merinding lo ps pameran nanya harga nya,,,,

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here