TMCBLOG.com – Bro sekalian, dalam acara Press Converence pra Race-Weekend MotoGP Silverstone 2018 Alvaro Bautista menginformsikan sesuatu yang lumayan Penting yakni bahwa Musim 2019 nanti menyangkut teamnya yang sudah tidak Race di Kelas Prototipe MotoGP ( Angel Nieto Team ) Ia akan pindah Race di kelas lain yakni kelas Motor Produksi Massal WorldSBK bersama Aruba.it Racing – Ducati . . Kehadiran Alvaro Bautista Tahun depan akan ditandemkan dengan Chaz Davies dan Logikanya menggeser Posisi Marco Melandri

Alvari bautista Berkata : ” Banyak yang menanyakan tentang masa depan saya, Musim ini merupakan Musim Yang berat dan performanya tidak sesuai dengan harapan saya, saya tidak bisa cepat seperti yang saya inginkan. Namun ketika saya mulai merasa lebih baik dan kompetitif di atas Motor – yang terjadi adalah tidak ada lagi tempat di MotoGP. Saya menunggu sampai waktu maksimum yang memungkinkan namun ini tidak mungkin. Saya memperoleh tawaran untuk pindah ke kategori lain dan saya merasa sangat termotivasi dan kuat sekarang.

Jadi bagi saya musim depan akan merupakan tantangan baru dan saya akan pindah dari Kejuaraan ini setelah 16 Tahun dan akan bersama Aruba.it racing – Ducati Factory team di World Superbike. Saya berterimakasih atas kepercayaan diri Ducati menampatkan saya ( di team ), dan saya pikir kita akan menjalani bersama dengan baik. Saya menunggu tantangan baru dan saya akan berusaha menikmati balapan terakhir saya di MotoGP. “

Sampai Jelang race Di Silverstone 2018, Alvaro Bautista telah mengoleksi 49 GP Podium lintas kelas atas namanya termasuk tiga kali kemenangan di kelas Primer dan 16 kali di kelas 125 dan 250 cc dua Tak. Alvaro Bautista Juga merupakan seorang Juara dunia saat meraih Thropi Juara GP125 ditahun 2006 saat berusia 22 Tahun. Spenjang karirnya di kelas Primer ia pernah mencicipi 4 motor berbeda Suzuki, Honda, Aprilia dan terakhir Ducati.

Seperti yang pernah tmcblog hadirkan di artikel sebelumnya  . . Ada minimal dua pertimbangan analisa mengenai pemilihan Alvaro bautista . . Yang pertama adalah performa Bautista di MotoGP sampai Musim terakhir 2018 ini boleh dibilang Fantastis dan yang kedua kedua adalah karena tahun 2019 nanti Ducati akan Mulai debut menggunakan Motor hmologasi Khusus 500 unit Ducati V4 1000 cc . ..  Seperti Kita ketahui, Garis desain dari Motor Ducati Pangale V4 memang berasal dari Ducati desmosedici Series . . Sehingga Fresh-nya Otak Bautista dalam mengendalikan Motor V4 Ducati Prototipe diharapkan bisa menjadi aset utama untuk Akselerasi Development Ducati Panigale V4 1000 cc Mulai 2019 nanti . . .

Taufik of BuitenZorg

Catatan karir Alvaro bautista di Grandprix ( sumber )

SeasonClassMotorcycleNumRacesWinPodPoleFLapPtsPosition
2002125ccAprilia51300000NC
2003125ccAprilia191600003120th
2004125ccAprilia191604011297th
2005125ccHonda191600014715th
2006125ccAprilia1916814873381st
2007250ccAprilia191727111814th
2008250ccAprilia1916411572442nd
2009250ccAprilia1916210342184th
2010MotoGPSuzuki191700008513th
2011MotoGPSuzuki191500006713th
2012MotoGPHonda191802101785th
2013MotoGPHonda191800001716th
2014MotoGPHonda191801018911th
2015MotoGPAprilia191800003116th
2016MotoGPAprilia191800008212th
2017MotoGPDucati191800007512th
2018MotoGPDucati1911000057*13th*
267164918222023

10 COMMENTS

  1. fix bautista menjadi pembalap yang gak pernah pake mesin inline sejak naik dari gp 250 tahun 2010 pake suzuki V, honda V, aprillia V, ducati V/L pindah ke superbike pake panigale V engine juga ekekek

  2. Sampai Jelang race Di Silverstone 2018, Alvaro Bautista telah mengoleksi 49 GP Podium lintas kelas atas namanya termasuk tiga kali kemenangan di kelas Primer
    #mungkin podium lali ya….?

  3. Melandri kemana wak? Ane aslinya penggemar melandri terutama jaman dia di tim bmw wsbk lawan biaggi. Sayangnya orangnya tipe crack under pressure.

  4. Mungkin 3 Kali Podium di Kelas Primer ya maksudnya Wak di motogp .com Bautista belum pernah menang di Kelas tertinggi MotoGP baru podium

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here