Sunday, 22 December 2024

Laporan dari Bali . . . Yamaha MT25 dibandrol 46,95 Juta rupiah . . . Di jakarta Bisa 45 Juta?

460x110-maret2

tmc

tmc-sukamart-april2

MT25

Bro sekalian, TMCBlog dapat info update dari salah seorang pengunjung blog yang tidak mau disebut namanya Beliau  mengatakan walaupun secara Nasional Belum ada Launching mengenai Yamaha MT-25, namun Di Bali Yamaha MT-25 sudah mulai di tawarkan dengan Harga Rp. 46.950.000 OTR Bali . . . wih Kalo benar di bali segitu . . . di Jakarta Berapa Nih ?

440X100-hondamotorshow1

MBtech Riders-APR

Kalo kita refer ke tulisan Blog campur-campur(1) maka Harga R25 standar di bali adalah 54 Juta rupiah yang artinya 1 juta rupiah lebih mahal dibanding Harga R25 di Jakarta (53 Juta rupiah)  . . . artinya . . . ada trend harga di Bali untuk Sport 250 cc Yamaha  lebih tinggi 1 juta rupiah dibanding jakarta . . . kalau dikunyah kunyah lagi secara mendalam . . .  secara Logika, Jika di bali Yamaha MT-25 dibadrol 46,95 juta . . . maka di Jakarta ada kemungkinan Yamaha kan menggunakan angka Psikologis 45 Juta -an rupiah ( atau mungkin malah 45 Juta rupiah Pas ? )

2014_Z250#2

Dan ini jelas sangat sama dan sebangun alias kongruen dengan artikel analisa tmcblog sebelumnya terhadap posisi harga dari Calon lawan dari Kawasaki Z250 twin ini sob . . . di artikel tersebut tmcblog usul kalo bisa YIMM kasih shocking price/ Killer Price semisal 5 juta lebih murah dari Z250  . . . dan Kalo beneran nanti Harga MT25 akan di 45 juta berarti pemikiran TMCBlog cukup sepaham sama strategy YIMM sama MT 25 ini ya . . . note . . . itu kalo emang bener 45 Juta, soale kita jelas harus terus menunggu harga fix dari yamaha MT25 ini di saat peluncuran nanti sob . . . kpan peluncurannya? belum tahu deh, namun berita dari bali mengungkap bahwa Unit baru datang di akhir mei 2015 . . . so artinya ada kemungkinan besar MT-25 akan hadir di Mei 2015 ini juga sob . . . silahkan dikunyah kunyah dan semoga berguna

taufik of BuitenZorg

26 COMMENTS

  1. bukan nya kemaren alesan nya yamaha itu tenaga lebih gede?
    jadi harga jg lebih mahal dari ninja,,
    sapa tau naked nya jg gt,, mungkin

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP