Friday, 22 November 2024

TMCblog akan hadir di Sepang untuk Liput resmi Test Pramusim MotoGP 2018

TMCBlog.com – Bro seklaian, akhir pekan ini mulai tanggal 28 sampai 30 akan jadi kembali masa sibuk tmcblog setelah kami ( Taufik dan Nugie ) kembali memperoleh credential resmi dari Media centre Dorna sport untuk meliput langsung test Pra-musim MotoGP 2018 . . hal ini sebenarnya sudah menjadi agenda resmi tmcblog awal tahun yang kesekian kali berturut turut dalam beberapa tahun teakhir tentunya memang karena sudah dipersiapkan semenjak lama. Oh ya kami berdua sementara ini memperoleh credential untuk meliput langsung dua test pramusim yakni di sepang dan di Buriram dua pekan mendatang setelah Sepang . . namun untuk semeentara ini kali masih fokus untuk sepang . .

Test Pramusim bagi tmcblog juga nggak kalah menariknya dibanding Race weekend . . Bila di race weekend suasannya hectic, maka biasanya di test pramusim, suasa lebih relax, cair dan bisa lebih fokus baik memfoto atau mencari informasi . . .  Test pramusim memang menarik bagi tmcblog terlebih lagi, bisa memiliki kesempatan untuk pertama kali melihat dengan mata kepala langsung apa saja update yang dipersiapkan masing masing pabrikan guna menghadapi Musim yang akan berjalan . . tentunya jelas bikin kepo . . sasis baru, mesin baru, winglet baru, bahkan jika ada rider baru . .

Buat sobat sobat sekalian, FYI aja biasannya sih di tahun tahun yang lalu test pramusim itu Grandstand sirkuit sepang dibuka untuk mumum dan Gratis sehingga jikalau ada kesempatan dan keluangan waktu bisa deh mapir mampir ke Track untuk sekedar melihat seperti apa sauasan persiapan team untuk tahun yang akan datang . .  see you there

Taufik of BuitenZorg

17 COMMENTS

  1. penasaran kira” rcv berhasil gak yak dibuat lebih mudah dikendarai dan langsung ngebut disepang. karena beberapa tahun terakhir honda selalu keteteran disepang dan kesulitan pada saat tes sepang.

  2. kenapa gak fokus d thailand aja wak,… kan lebih seru+menarik tuh test pramusim d thailand d banding d sepang, krna thailand bru kali pertma ikut tuan rumah motogp

  3. btw orang umum boleh masuk nggak?setuju juga kalo buriram sekalian diliput apalagi plus liputan dunia R2 di sono…mungkin ada yg lebih ngepop lagi selain ban cacing

  4. Mas ttp tya utk SSG yg skr timenya lebih cpt mana saat perpindahan giginya diantara Yamaha, Honda, Suzuki,Ducati, Aprilia. Thx mas

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP