Thursday, 23 January 2025

5 Pembalap Indonesia Resmi Masuk List Pembalap Asia talent Cup 2019 . . . Mario SA Kemana ?

TMCBLOG.com – bro Sekalian, per hari ini sebanyak 21 pembalap Masuk List pembalap Idemitsu Asia talent Cup 2019 dimana 7 Pembalap berasal dari Musim 2018 dan 14 Lainnya adalah pembalap baru Yang masuk berdasarkan seleksi sebelumya . ..  Yang cukup menarik adalah dari 21 Pembalap ini, hampir seperempat atau tepatnya lima  di antaranya adalah pembalap Indonesia.

Yap 5 pembalap ini adalah dua pembalap ATC 2018 Yakni Adenanta Putra dan Afridza Munandar Plus trio Pembalap Muda AHRT yang sebelum ini sukses mengacak acak gelaran TTC dan bahkan menjadi Juara TTC yakni Herjun Atna Firdaus, Abdul Gofar, dan Muhammad Hildan Kusuma . .

yang Jadi pertanyaan, kemana Mario SA ? kalau dilihat dari umur, sebenarnya Mario masih sangat pas jika tetap dipertahankan di ATC . ..  atau AHRT Punya rencana Lain Untuk Mario SA . .  Misalnya Ke Moto3 Junior world Championship CEV dan RBRC ? silahkan dikomentari sob

Taufik of BuitenZorg

 

22 COMMENTS

  1. mario, noguchi sama si bill van erde langsung cabut wak. mario redbull, van erde ke cev setelah kemarin ke redbull dan atc.
    tapi tau bener apa kagak, ngasal aja wkekek

  2. Formasi 21 rider ATC 2019:
    7 rider ATC 2018
    8 rider hasil seleksi
    3 reserve rider hasil seleksi
    Nah yg lagi 3 ini masuknya via jalur apa ya? Apakah lewat jalur rekomendasi kayak Gerry di RBRC kemaren?

    • Bukan itu wak, maksud saya #6 Warit #14 Shoki #15 Piyawat mereka bertiga kan bukan rider yg lolos seleksi (bahkan nggak masuk reserve), nah mereka itu kira” masuk lewat jalur rekomendasi atau gimana tuh wak?

      **BTW susah nembus nih wak 😀

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP