TMCBLOG.com – Misano selama ini memang dikonotasikan sebagai Sirkuit di belakang halaman Rumah Valentino Rossi ( Valentino’s Backyards). Hal ini diperkuat lagi di awal pekan sebelum gelaran Race weekend MotoGP Misano 2019, Valentino Rossi memperoleh kesempatan melakukan Hal yang selama ini sangat ia nanti nantikan dan impikan Yakni Mengendarai Motor 1000 cc Prototipe MotoGP di Tavulia.

Rossi mengatakan bahwa MotoGP Misano adalah GP kandangnya, Rumah Vale hanya 10 km ari Misano dan ia tumbuh kembang di sana. Vale berkisah ia pertama naik Motor pun di Tarck ya di Misano.  . . Yap Misano secara Pribadi adalah special bahkan Mungkin lebih special dibanding Mugello

Vale memulai semuaini dengan masuk Ke Ranch VR46 Academy, disana ia bersiap seperti biasanya dan Memilih salah satu Motor Yang tak biasa dari garasi . .

Yap Sebuah yamaha YZR-M1 dengan Ban Michelin street lengkap dengan bendera merah putih di Fairing Depan Kirinya. Suara Gelegar dari mulut Knalpot M1 pun memecah kensuyian Dari ranch dimana Vale langsung gas ke arah Tavullia Kota melalui jalan yang sama, yang ia kerap susuri sedari kecil.

Tempat tujuan selanjutnya adalah menyusuri jalan yang penuh dengan pengagum dirinya yang berbaju kuning kuning berdiri sepanjang Jalan. Vale sempat berhenti sebentar untuk menyapa Para Fansnya ini untuk kemudian ngegas lagi menuju Markas VR46 di Tavulia. Dari markas Tersebut tujuan akhir perjalanan vale dengan M1 adalah sirkuit Misano di mana sempat melakukan beberapa putaran eksebisi lap di sana.

Vale berharap akan banyak yang mensuport dirinya di Misano akhir pekan ini. Yamaha telah memeprsiapkan M1 dengan Senjata Tambahan yanga kan kita jelaskan di artikel berikutnya. Dan sepertinya Vale pun siap memberikan Race weekend yang menarik di GP Misano ini.

Taufik of BuitenZorg

57 COMMENTS

    • Mungkin mau ke moto-e biar gampang jurdun ke-10??
      Kan gpp dong biar jadi best of the best, juara dunia di 2 tak, 4 tak dan elektrik.
      Lagian ada gibernau juga disana yg udah 46 tahun.

        • Ogah.. Dia gak akan ikut balapan. Lagi, udah punya anak..
          Btw hal begini emang menarik sih..
          Kalau saya melihat ada beberapa pembalap yang mutuskan pensiun setelah punya anak..
          Mungkin itu jugak jadi faktor lain

  1. Haiyyyaaa kakek lejen keliling kanpung pamel motol keleen..ntal kalo balapAn kalah di kampong sendili jadi malu kelual lumah maaa

  2. Ya bisalah podium, tapi kalo buat menang bakalan susah lawan marquez yg finish 1-2 sepanjang musim, blm lagi ada dovisiozo, rins dan viñalez yg bisa nyusahin kalo lagi bener.

  3. mereka terlihat bersorak sorai, tetapi dalam hati mereka sadar betul, sewaktu2 akan muncul raksasa yang sangat lapar, ganas, tanpa ampun, kebal, tak terhentikan, tanpa belas kasihan, yang akan menerkam, memangsa, mengunyah dan menelan mereka habis tak bersisa. yang pada sisa terakhir kunyahan mangsa di mulutnya, ia berteriak “i am inevitable!!!”

  4. Yang komentar nyinyir ke VR46 dia gak tahu betul perjalanan VR46 di MotoGP (Belum tentu dirinya bisa mengendarai motor dengan baik).
    Beneran Terharu, yang jelas saat ini VR46 tidak perlu membuktikan lagi bisa Juara Dunia, karena VR46 telah membuktikan di masa silam, VR46 bisa membuat MotoGP jadi tontonan yang menarik di Trans7. Usia 40 bawa M1 dan masih cukup Kompetitif itu sesuatu banget, Respect buat VR46. Buat para hater, sadar diri, ngukur diri… dijaga mulutnya. Peace.

    • (Belum tentu dirinya bisa mengendarai motor dengan baik)
      —————-
      contoh nyata valeban halu dengan otak kroslet. apel dibandingin dengan apel, kadal dibandingin dengan kadal. komentator dibandingin ama komentator, pebalap dibandingin ama pebalap lagi. jangan apel dibandingin kadal, gak nyambung. selama komentar itu fakta, sumbernya benar terpercaya, dan tidak mengandung sara, ya sah sah saja sbg bentuk kebebasan berpendapat.

      gua tanya nih (sambil nahan ketawa): undang undang apa, yang mengatur hubungan kebebasan berpendapat/berkomentar dengan skill mengendarai motor?

    • Rilex saja kawan “amsyong” jangan sewot, kalau loe nahan ketawa gw mah cuma mesem aja. Gak berani mengina orang lain takut kualat hehe dan tidak akan pernah. Apalagi menghina VR, Biaggi, Doohan, Abe, MM, Pedro dll berkaitan dengan balap motor, malu gw. Betul kata “Ban Cacing” kita harus ngaca, ngukur diri. Mereka sudah mengukir prestasi, masa kita mau berlomba-lomba berprestasi dalam merendahkan orang.
      Apa yang kita tulis, apa yang kita ucapkan menggambarkan isi kepala kita, kalau ucapan kita kotor, tulisan kita kotor maka hampir bisa dipastikan isi kepala kita adalah……???

  5. “Vale berharap akan banyak yang mensuport dirinya di Misano akhir pekan ini”
    —————————————————————–
    He need it, A LOT.

    Hasil terbaiknya 5 tahun yang lalu sebagai pembalap pertama yang melintasi garis finish. Podium terakhirnya, tiga tahun yang lalu. Dan keduanya saat YZR-M1 masih dalam performa terbaiknya. Bahkan saat YZR-M1 jauh lebih baik dibandingkan motor yang lain (2015) dia cuma bisa finish di posisi 5.

  6. Ini sebagai tanda jika menang, rossi lanjut, jika tidak pensiun.
    Kemungkinan markes ,rins,dovi, vinales ,akan sedikit melambat. Agar rossi bisa podium dan tidak segera pensiun. Biarlah satu kali podium untuk tuan rumah. We need you Legend4+6=10

Leave a Reply to Boneng Cancel reply

Please enter your comment!
Please enter your name here