TMCBLOG.com – Selain Untuk GSX-R150 dan GSX-R125, Suzuki Secara umum memberikan Livery Suzuki Ecstar MotoGP team 2020 Juga Untuk superbike mereka suzuki GSX-R1000R. Sobat Bisa lihat bahwa, bagian side fairing dari Superbike bermesin Inline 4 ini menggunakan basis pewarnaan two Tone Biru dan Silver dengan kehadiran Banner suzuki di bagian tengahnya.
Walaupun Secara umum cukup Proporsional, namun kalo menurut tmcblog Livery ini memang terlihat lebih cocok di tempel pada sosok GSX-R150 sebelumnya. Terlihat lebih slim dan beraura balap aja kalau dibandingkan dengan Livery saat di labur di GSX-R1000R yang berbody lebih gemuk gini.
mengenai spesifikasi, Tidak banyak perubahan sih sob masih merupakan GSX-R1000R yang menghadirkan beberapa update seperti menggunakan Selang sistem Hidrolik dari Baja untuk sistem pengereman Plus sistem pengencangan Rotor/ cakram Yang menggunakan model T Yang baru, swingarm yang bisa diseting menjadi dua pilihan Yakni Street dan Track, Kehadiran quickshifter dan auto Blipping pada Versi Standar GSX-R1000 sebagai part standar.
taufik of BuitenZorg
Pertamak
motornya keren juga
https://economagz.id/wabah-kematian-hitam-membentang-dari-asia-ke-eropa-sejarah-pandemi-dunia-2/
mantap
bener,, malah kesannya kurang cocok,
Maksud dari swing arm bisa disetting Steeet dan Tack kyk apa yaa Om? Masih bingung
Minimalis…
Less is more
Coba GSX-R 150 diupdate headlampnya pakai model seperti GSX-R1000 ini atau pait-paitnya seperti Arashi pasti lebih garang. Ditambah shock USD, arm banana FXR, stop lamp LED, winker LED, assist & slipper clutch, quick shifter hahaaa.. jadi berapa ya harganya?
Ada yg modif headlamp SaFu juga jadi cakep,malah lebih cakep dibanding yg ala ala Panigale V4 yg udah 1 set PNP itu
Tapi jadi agak aneh karena kebesaran lampunya dan malah jadi jadul pula
kenalpot nya segede galon akua
nah, design headlamp Arashi cocok bgt plus kisi2 fake air ram kecilnya kiri kanan, soalnya ada aura design K5, imho K5 menurut gw generasi GSXR 1000 paling ganteng, ditambah jadi jawara WSBK jg 2005…
Kurang cocok,Bagusan yg special edition “ORIGINS” sama “Ryuyo”
Padahal canggih tuh udah ada tabung canister di USD, sayangnya belum juga turun ke WSBK sebagai pabrikan ☹️
bukannya terakhir tembus juara 2 akhir musim era K9 pas di bawa leon haslam musim 2010 ya, K7 dulu mentok juara 3 di tangan biaggi kan (musim 2007)
CMIIW
K7 kan juara dunia di tangan Corser
hmm.
Lampu utama di matiin trs lmpu sipit di kedua sisi yang di nyalaain sprtinya sangar jg
jdi buntut gsx 150 mirip2 ini ya.. cma lampu depan yg beda..