Home Pabrikan Piaggio Booth Piaggio PRJ 2011 . . . Debut Perdana

Booth Piaggio PRJ 2011 . . . Debut Perdana

67

Bro sekalian, gelaran prj 2011 kali ini merupakan debut perdana atpm piaggio indonesia dalam penjualannya. Piaggio Indonesia memajang semua line up motornya terutama yang sudah masuk ke tpt. Tercatat ada 5 tipe yang masuk pengamatan tmcblog  di booth Piaggio yang Cozy ini . . . yakni Piaggio Zip 100, Zip 100 grafis, Liberty 150ie, Vespa LX150 karburator dan Vespa LX150ie injeksi.

 

🙄 Piaggio Vespa LX 150ie

Terus terang keberadaaan booth piaggio ini tentu merupakan diferensiasi tersendiri, karena ini booth yang paling kental aura skuternya bro. Pengunjung dapat melihat secara langsung dan menilai sosok motornya langsung. Oh ya berapa harganya? Piaggio Zip 100 dibandrol Rp 12,9jt, Zip 100 Grafis 13,4 Juta , Piaggio Liberty150ie Rp 22,5jt, Vespa LX150 karburator dibandrol Rp 22,9jt, dan mahar untuk Vespa LX150ie Rp 24,95jt.

🙄 Piaggio Liberty 150ie
Motornya sendiri menurut tmcblog belom ada, wong sampai detik ini tpt impor dari pt piaggio indonesia pun belum keluar. Santernya adalah barang baru akan masuk dua bulan lagi … Yakni sekitar awal september lah dan cbu langsung dari plant piaggio di Vietnam, untuk menndaftarkan tanda jadi pemesanan, butuh uang 1 juta dan nama bro sudah berada di list indener naaah tertarik, langsung aja dah ke prj … Semoga berguna

Taufik of BuitenZorg

🙄 Piaggio Zip 100 Grafis

 

-6.558885106.782303

67 COMMENTS

  1. @8. otong
    xixixixi, jangan disamain sama wartawan yang udah emang propesional mas xixixixixi 😀 . . .

    @13. aye
    lha belom baca artikelnya ya mas xixixixixi, kan udah ditulis bandrolnya tuuh On The road

    @16. elsabarto
    LML adaa mas , di booth lain . . . ngantri brojol artikelnya 😀

    @19. lamida
    OO jadi baru launching ya 😀

    @20. Megaprolama
    nggak ada mas bro . .. cuma itu doang 🙂

  2. vespa skrg udah matic apa masih kopling tangan mas…? mo beli buat eyang kakung…., waduh nyangkut lg ndak ya…?

  3. Keren….keren….
    Ditunggu liputan Kymco(Benson) & SYM nya Kang Haji.
    ngemeng Ngemeng….
    Kang Haji mau Test Ride g nih? 😀

  4. Taufik mengatakan:
    Juni 10, 2011 pukul 2:03 pm

    @32. Wong_Lewat
    test ride apaan mas bro?

    ======================

    Piaggio Kang Haji.

  5. tq mas, dirumah msh ada px 150 , eyang kakung ndak kuat ngenjot starter lagi…., tak ceritain vespa keluar lagi langsung sumringah apalagi tak liatin blognya mas opik…. salam balik dari eyangkakung di solo….

  6. @39. masdiisya
    kayaknya sih githu . . . tapi mudah2an saya yang salah 😀

    @38. ajw20 LX dulu yg 50 jutaan itu malah karena impornya jauh mas dari Itali (katanya) naaah yang sekarang dari Vietnam . . . fisiknya sih harusnya 11-12 . . . bahkan sebenarnya 11-11

    @36. Wong_Lewat
    kayaknya nggak ada mas bro 🙂

  7. kalo di asia.piaggio disebutkan spek lx150
    …Classic Vespa all-steel body for solid handling, longevity and safety…

    makasih juragan telah membuat saya penasaran

  8. 8. otong – Juni 10, 2011

    potone elek2 koyok poto liburan.
    ==============================================================
    Blom pernah ngambil gambar pas pameran ya? bisa ambil gambarnya full aja udah bagus. Hargai lah karya orang lain.

  9. @mas Taufik
    Lha sampean ni piye tho? Kan diatas ada foto body sekaligus rangkanya (monocoque) LX, masak ngga bisa bedain besi ato plastik? 😀

  10. Update . . .Mohon maaap
    yang digambar ini semua (cekidot gambar dibawah) bahannya Logam mas bro . . . so yang palstik sepertinya cuma spatbot, cmiiw
    tolong kalo saya salah di koreksi 😀

  11. Matic 150cc kayak gimana ya sensasinya, Sepertinya lebih mantap yang ini daripada Minerva GTR170, eropa gitu loh, eh vietnam ding… eit yang penting masih ada piaggionya.

  12. kalau benar nomor surat pemesanan kendaraan yang dikeluarkan piaggio adalah juga jumlah motor yang terjual maka tadi malam per 9 juli 2011, angka penjualan piaggio telah tembus 0800 unit…semoga berguna informasinya…

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Exit mobile version