Home Pabrikan Yamaha Serangan Online berikutnya . . . Kompetisi SEO Yamaha Bertema Matik Injeksi

Serangan Online berikutnya . . . Kompetisi SEO Yamaha Bertema Matik Injeksi

66

Bro sekalian, mulai tanggal 1 mei 2012 sampai 31 Juli 2012 atau selama 3 bulan penuh nanti yamaha akan menyelenggarakan sebuah hajatan kontes menulis dengan basis pengoptimalan mesin Pencari (Search engine Optimization/SEO) dnegan tema  “Motor matic injeksi irit harga murah” . . . kembali sebuah serangan online berikutnya yang cukup smart dari  varian matic injeksi Yamaha

Kenapa TMCBlog lihat sebagai sebuah cara yang smart? karena media online itu Luass nya bukan main segala sesuatu yang bersifat massal maka penyebarannya bisa sangat masif. Bro bisa bayangkan berapa blogger kira kira yang akan ikut dikontes yang juara satunya akan memperoleh hadiah utama sebesar sepuluh juta rupiah ini?  setiap artikel harus memasukkan kata kunci “Motor matic injeksi irit harga murah” . . . nahhh artinya apa . . . setelah teroptimalisasi di mesin pencari . . . maka setiap orang yang ingin mencari informasi mengenai motor matic yang irit dengan harga yang murah . ..  otomatis akan diarahkan ke artikel artikel peserta kontes . . . yang artinya akan diarahkan ke produk produk yamaha . . . gimana nggak smart tuh namanya?

Yap ini lah salah satu pengejawantahan gaya managerial new Wave marketing yang sudah lama di aplikasikan di Yamaha. Yamaha Nggak harus susah susah merilis release besar besaran  agar bisa memaksimalkan info mengenai varian matic injeksi baru mereka ke mesin mesin pencari di dunia maya . . . karena banyak para citizen journalist yang berusaha memaksimalkan apa yang mereka tulis sehingga level skoring peringkat artikelnya di mesin pencari Google.co.id dan Yahoo.co.id menjadi tinggi  . . . sebuah konsep Low Budget Hi impact . . . buat bro bro yang berminat silahkan pelajari peraturannya, daftar (mulai tangal 1 lho)  dan mainkan jemari bro sekalian membuat artikel yang strong dan baik . . . semoga sukses dan semoga Berguna

Taufik of BuitenZorg

-6.558885106.782303

66 COMMENTS

    • Fanboys, fanboys …! Ngasah kreativitas dalam menulis aja dibilang brain washing …. (emang loe punya brain segitu ootnya di zaman informasi terbuka kayak gini, pake kudu di-washing sgala!!!)

  1. Whatever lah cumasatu.com memutuskan tidak ikut, tapi akan membahas sedikit yaitu keakuratan pihak Yamaha Memilih kata “Motor matic injeksi irit harga murah” sebagai kata tarung kontes ini. oke agar lebih jelas perbandingan keyword positioningnya, mari kita lihat :

    Motor matic injeksi irit harga murah dan Sepeda Motor Injeksi Irit Harga Terbaik Cuma Honda

    Baca Ulasannya di http://www.cumasatu.com/umum/motor-matic-injeksi-irit-harga-murah-yamaha-mio-j.html

  2. mungkin bisa dijadikan tips:
    1. Make wordpress atau blogspot.
    2. Sertakan gambar yang unik (beda dari yang lain).
    3. Perbanyak nyampah ninggalin link di blog-blog dengan page rank 4 keatas.
    4. Daftarkan/submit blog di berbagai search engine eg. Google, Yahoo, Bing, etc.
    5. Sering lakukang ping back biar cepet tampil dalam list search engine.

  3. Yamaha udah capek bohong malah bikin sayembara nyuruh orang lain boong.mengapa secara gitu ada imbalannya pst orang akan melebih2kan prodak yamaha biar yg nulis juara.dan yg nyari info matik irit jatuh ke yamaha.lagi2 cara picik yamaha

      • soalnya kalo ikut kemungkinan besar menang kang, soalnya page rank TMC blog cukup tinggi untuk Blog roda dua tanah air. Kang Taufik kan baik hati jadi kasih kesempatan lah buat bloger2x lain tuk bisa bisa berkompetisi

  4. edukasi yamaha ttg teknologi injeksi tidak bisa dibilang murah saat ini. Banyak event2 yamaha di daerah2 yang mengenalkan teknologi injeksi kepada masyarakat awam. Termasuk event ini utk para enthusiast tentunya. Mungkin bisa dibilang boros diawal tapi bisa manis akhirnya. Kyak edukasi matic zaman dulu lah. Kagak kyk kompetitor yg kyaknya gak serius mengenalkan teknologi injeksinya.

  5. Wow,ahaa., smart…ini pelajaran γάπĝ bagus untuk kite2 semua…

    Jg tanpa sengaja,ikut mencerdaskan bangsa dari konspirasi pembodohan…

  6. Semua lini semua sisi promosi sudah dijalani semua, mulai koran lokal (radar group jawa pos) koran nasional, tv lokal, tv nasional bahkan dealer2 wajib promosi lewat koran. Media online dll.
    Kalau masih belum booming jiga “”AH ITU KAN SANDIWARA””

  7. Saya sudah baca lomba ini beberapa waktu lalu, saya langsung pikir-pikir baca penyerahan hadiah akan dilakukan 20 agustus 2012.. bro itu lebaran kan? haha 🙂

  8. no comment ah, tinggal liat aja seberapa berimbas program ini sm jualan. klo masih kalah juga ya berarti gagal

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here


Exit mobile version