Home MotoGP Sponsor Baru, Livery baru RNF Yamaha di race MotoGP Valencia 2022

Sponsor Baru, Livery baru RNF Yamaha di race MotoGP Valencia 2022

20

TMCBLOG.com – Seperti Kita ketahui bersama bahwa Cryptodata telah menjadi Sponsor utama sekaligus Pemilik Utama Share dari team RNF racing. Dan karena ini pulalah mereka menggunakan Livery baru di race Valencia 2022 beberapa jam mendatang.

Berbeda dengan Livery WithU yang serba Galap, Livery Grafis Cryptodata lebih menampilkan beberapa garis garis warna Terang Kuning, Jingga dan merah secara bergradasi sebagai Inline dari beberapa detail warna gelap di side fairing dan front Cowl sementara untuk bagian belakang mengguankan Inline biru seperti biasannya.

RNF bikes, MotoGP, Valencia MotoGP, 6 November 2022

Di Balapan Finale Valencia nanti Cal Crutchlow dan Darryn Binder akna melakukan balapan etrakhir keduanya dengan Tim RNF karena setelah balapan usai, secara umum hubungan RNF Racing dengan yamaha juga berangsur angsur selesai untuk kemudian RNF melakukan eprsiapan guna menatap test ra Musim hari selasa bersama dua pembalap Baru mereka Miguel Oliveira dan Raul Fernandez. – Taufik of BuitenZorg | @tmcblog

RNF bikes, MotoGP, Valencia MotoGP, 6 November 2022
RNF bikes, MotoGP, Valencia MotoGP, 6 November 2022
RNF bikes, MotoGP, Valencia MotoGP, 6 November 2022
RNF bikes, MotoGP, Valencia MotoGP, 6 November 2022
RNF bikes, MotoGP, Valencia MotoGP, 6 November 2022

20 COMMENTS

  1. kenapa sambungan winglet malah sengaja dinampakkan, bukannya keren malah terkesan aneh,yg render livery gak punya selera,masih mending lek joe

  2. Sedih dengan tim ini jika ingat kembali prestasi mereka saat bersama Fabio dan Morbi.
    Apakah jika 2023 Ymh semakin di depan akan membuat tim tim lain meminang…

  3. Wak kok Aprilia gak pakai livery (RED) lagi di akhir musim kaya tahun-tahun sebelumnya, kan unik sekaligus kampanye yang bagus

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Exit mobile version