Home Pabrikan Yamaha Yamaha Yang Konsisten Merilis Varian ATV Grizzly

Yamaha Yang Konsisten Merilis Varian ATV Grizzly

45

Bro sekalian, mungkin bro sekalian ada yang bingung saat YIMM meruilis kode tpt YAMAHA YFM70FAPD (AM09W) . . . ini mongtorrr apaaan lageee ? naaah oke kita bahas sa’ thitik ya . .  itu adalah kode untuk varian All terrain Vehicle (ATV) nya Yamaha yang dinamakan Yamaha ATV Grizzly 700 FI . ..  entah dibandrol berapa sekarang . . . kalo nggak salah 130 jutaan Off the road.

Yap Off The road . . . bukan karena ini motor (apa mobil ya?) diperuntukkan di jalan off road . .. namun menurut Yamaha , mereka tidak menjual untuk kepentingan On Road ( On The road) dengan alasan Safety. Yamaha menargetkan penjualan Grizzly 700 ini untuk daerah pedalaman . . . bukan untuk sekedar komuter atau olahraga . . . yamaha membidik untuk kepentingan usaha perkebunan.

ATV yang mempunyai kelengkapan 2 WD-4 WD ini mampu memuatmemiliki daya angkut 350kg -500kg kelapa sawit dengan gerobak yang dicantelin di belakang alias bahasa sundanya rear trailer. Cara kerja nya? mudah bro mirip skutik . . . (edaaan skutik 700 cc ) tinggal arahkan tuas ke posisi maju, langsung bisa ngacir ngerambah pedalaman . . . so udah nggak penasaran lagi kan dengan kode TPT YAMAHA YFM70FAPD (AM09W)? siahkan cek speknya di bawah ya bro . . . semoga Berguna

taufik of BuitenZorg

-6.558885106.782303

45 COMMENTS

  1. ane paling suka bahasa sundanya pas kalimat, “gerobak yang dicantelin di
    belakang alias bahasa sundanya rear trailer”. Bener2 pitenah…..

  2. Emang ga safety apanya ya kalo di on road?
    Tinggal pake helm. Ga boleh masuk tol.
    Lumayan buat biker yg punya cacat kaki misalnya.. Sangat membantu.

  3. Untuk power tenaga 700 cc yang berguna untuk mengangkut gerobak dan meladeni track liar. Dengan bandrol kisaran harga 150 jeti masih bisa diterima, lagian selain keren motor ini juga diperuntukkan untuk usaha yang tentu menghasilkan alias fungsional banget. Bisa juga untuk sarana wisata adventure nih 🙂 http://orderdesign.wordpress.com

  4. 130 jt off the road buat angkut sawit?
    hmmmm apa ga lebih ekonomis beli/modif pickup 4wd second sekalian ya?
    semacem varian taft, hiline, landy jadul, jimny dll.

    kalo biar simple dan ngebut apa ga mending beli motor trail SE aja sekalian?

    tapi kalo buat keren-kerenan n seru-seruan boleh lah atv nya, daripada atv mocin abal-abal. -_-

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Exit mobile version