Friday, 22 November 2024

Endurance Race 1 atau 2 jam sedang digodok untuk Yamaha Sunday Race 2018

TMCBlog.com – Bro sekalian, Yamaha Sunday Race sampai tahun 2017 lalu sukses menjadi sebuah ajang bertemunya konsumen dan komunitas Yamaha dalam satu pertemuan khusus di Tarck sirkuit . . . di YSR ada banyak kelas balap Bukan hanya kelas expert yang dihuni para pembalap Seeded, namun pembalap dari Kalangan Komunitas pun diberi space untuk mengaktualisasi diri dengan diadakan kelas tersendiri . . . Naaah, Di 2018 ini Yamaha Sunday race direncanakan Yamaha Indonesia hadir dalam 4 Seri dan sedang di godok penambahan jenis Race baru yakni Endurance race atau Balap ketahanan . .

Yap Sepertinya Yamaha Mencoba membangun Image yang lebih dalam ke masyarakat bahwa memang Yamaha termasuk jagonya di Balapan ketahanan ini. Yamaha Indonesia tak mau menyia nyiakan Image prestasi yang sudah diraih pembalap mereka di Ajang Endurance Race Suzuka 8 H yang disabet 3 kali berturut turut dan jika GrandPrix Endurance race . . . Selain itu Juga Yamaha Indonesia Merasa mereka harus transfer ilmu dan pengalaman yang telah sukses diraih saat memenangkan Endurance race 4H beberapa Tahun yang lalu saat Galang hendra Ikut serta.

Untuk 2018 sedang digodok Motor apa yang akan dipertandingka di satu Kali Ajang balap Ketahanan entah 1 jam atau 2 jam yang diselenggarakan di Seri terakhir atau seri ke 4 yamaha Sunday Race 2018. Mengenai Konsep dan mekanisme balap dari Balap Ketahanan Lokal ini rencanannya akan disamakan/ distandarkan dengan standar Balap Endurance yang diadakan di Suzuka maupun di Grandprix endurance Race . . Jika Suzuka 4H menggunakan motor 600 cc, maka kemungkinan Sentul 1 H atau Sentul 2H akan mengguankan Motor 250 cc twin . . Kita tunggu saja sob . .

Taufik of BuitenZorg

21 COMMENTS

  1. di $€|/|tul lagi????
    pantasan gak mau d renovasi total tuh sirkuit, dengan kondisi yg skrg aja jadwal ny udah full(tiap minggu ada yg menyewa), jdi ngapain buang2 duit merenovasi,.. begitu kali ya prinsip mereka

  2. Teknologi Ini dianggap penemuan paling mutakhir sejak 5 tahun terakhir. Bagaimana tidak, teknologi BULE CORE terlahir dari 2 disiplin ilmu yang saling bertolak belakang. Ilmu fisika dan metafisika dikolaborasikan sedemikian rupa hingga menghasilkan terobosan yang luar biasa.

    Inti dari BULE CORE adalah menambahkan warna biru pada bagian2 tertentu dari sepeda motor. Seperti di frame yang dilabur cat biru, atau di velg dan garis di sepanjang bodi. Kedengarannya biasa saja, tetapi mungkin anda baru mengerti jika anda dapat melihat penambahan warna biru ini dari sisi metafisika.

    Setelah melalui penelitian yang panjang, ternyata warna biru tidak disukai makluk halus gentanyangan. Sehingga makhluk halus tadi berusaha mendorong/menjauhkan obyek benda berwarna biru yang tidak ia sukai tadi.

    Dari dorongan makhluk halus yang tidak suka warna biru inilah sepeda motor berlabel BULE CORE mendapat tambahan power dan torsi yang cukup signifikan.

    Sehingga jika motor anda sudah berlabel BULE CORE itu artinya anda mendapat 3 keuntungan yaitu : lebih kencang, lebih bertenaga dan lebih irit.

  3. ymha sunday race gak jdi “international race” yeah wak???

    awal thun 2014 yg lalu ymha indonesia mencanangkan punya tim moto2 thun 2018,…masih ingat kah wak hji ttg itu??? sekarang udah thun 2018 lohh

    • thu 2019 pun menurut saya gak mungkin wak,.. krna pemblap yri sekrang blum ada yg siap untuk main d moto2 wc,.. pmblap yri yg potensial skrg ini galang hendra doang, apa mungkin yri mengulangi kembali aksi nekat mereka dengan menurunkan galang ke moto2 thun depan(klau prestasi ny musim ini memenuhi target)??? saya rasa tidak, mungkin galang hendra ini kelak akan d turunkan ke moto3 atau wss600, pling logis ya wss600,….

      btw, kbar sirkuit jaka baring udah gimna wak, ada update terbaru gak wak??? apa hanya d jadikan sbg “alat kam¶any€ doang?? scra kan anakny pak @l£x nurd!n nyagub tuh,…

  4. “Yap Sepertinya Yamaha Mencoba membangun Image yang lebih dalam ke masyarakat bahwa memang Yamaha termasuk jagonya di Balapan ketahanan ini… ”

    Dalem banget, Wak….?

  5. Wak mau tanya
    Saya mau build motor road race kelas ringan aja
    Basis CBR/R15 (SR/DC)
    Kira2 ubahan apa aja y regulasinya selain ECU & Knalpot?

    • Mulai dari yang kecil dulu, lalu feelnya dirasakan progress per progress,
      berapa progress akselerasinya, top speed, laptime, handling
      mulai dari yang mudah ganti knalpot, lalu ecu, belajar seting suspensi

    • Makasih wak udah jawab
      Sekarang baru main ecu, gearbox, knalpot sma TB
      Next mau cari quick shifter

      Oh y wak
      Dapet info dari temen yg di KYB
      Next R25 usd + shock belakang udah link
      Buntut gk berubah
      Depan kaya gambar mas julak sandie
      Cuma ada ky air ram mirip r15 tapi itu beneran bolong

      Segitu aja yg dy tau

  6. wak tolong usulin dong ama pra petinggi atpm,sponsor dan promotor kejurnas IRS agar d tanyangin tuh live race Irs d TV mainstream,…
    krna dengan cara itulah pamor ajang balap indo ini bisa terangkat,…. selama ini ajang balap indo itu identik dengan balap liar d kalangan awam, krna berita balap liar 100x lipat lebih masif d banding kejurnas yg bahkan gk pernah d bhas d acra berita olahraga/balap d masing2 stasiun tv d indo ini,..

  7. Sudah saatnya menambah kelas baru yg memadukan kecepatan dan ketahanan. Durasi 2 jam cukup buat menyiksa mesin dan menguras fisik 2 rider ditambah ketegangan tim. Laksanakan !

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP