Thursday, 23 January 2025

Irfan Haykal Raih Pole Position AP250 ARRC Mandalika 2024

TMCBLOG.com – Pembalap malaysia Mohammad Irfan Haykal akhirnnya meraih Pole Position di Sesi Kualifikasi AP250 ARRC seri 4 mandalika 2024 dalam suasana Trek kering, berawan dengan suhu permukaan menyentuh 35,3° C. Di sesi yang lumayan sejuk untuk ukuran Musim Panas Di Mandalika ini, Pembalap AHRT Ramadhipa sempat Crash dan menyebabkannya kehilangan waktu di sesi ini.

Dan akhirnnya Pembalap Malaysia Mohammad Irfan Haykal Tampil menjadi yang tercepat di sesi Ini dan meraih Pole Position Untuk Seri 4 kelas AP250 ARRC 2024. Haykal akan ditemani Wild Card Chandra Hermawan dan Faerozzi Dari YRI di Row terdepan

Wild card Galang hendra, Aiki Iyoshi dan Kiandra Ramadhipa akan start dari Row kedua. sementara itu Herjun Atna Firdaus yang juga sedang beda di papan atas Klasmeen sementara diapit dua pembalap Honda, Damok dan Cao Viet Nam di Row ketiga. race 1 AP250 akan dihelat siang ini Jam 13:15 WIB. – @tmcblog

 

4 COMMENTS

  1. nah harusnya gp mandalika tuh waktunya sekarang, udah musim kemarau tapi masih kena angin dingin dari ostrali

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP