Saturday, 23 November 2024

Gerry Salim Finish Podium 3 Race 2 AP250 Finale ARRC 2017 . . Koyama Juara dengan CBR250RR

TMCblog.com – bro seklaian, tibalah saatnya race terakhir dari kelas AP250. race ini sudah tidak menentukan untuk posisi Juara Asia gerry salim yang telah mengamankannya di race 1 kemarin . . FYI galang hendra sudah ikutan Race setelah Absen di race 1, Pembalap Indonesia dari AHRT Yakni Rheza Danica Ahrens yang memenangkan race 1 kemarin harus Absen di race 2 ini akibat tidak Fit Pasca Insiden Crash di Sesi warm Up Pagi hari Tadi . . dan Ini membuat Andi M fadly Start dari Posisi Row kedua Di race 2 ini menggunakan Kawasaki Ninja 250. Race 10 Lap dilakukan Cepat Oleh Anupab Sarmoon , namun Gerry salim terus menempel sampai akhirnnya Malah Koyama yang memimpin di akhir Lap pertama . . lap 2 Koyama diikuti Sarmoon dan galang hendra . .

Awal Lap tiga Anupab memimpin dikuti Koyama dan Muklada . . Bahkan Awhin Sanjaya berhasil naik ke posisi 5 di lap ke tiga ini. Sementara gerry salim masih berada di posisi 8 . . Pack pertama Anupab-Koyama berada sejauh 2 detik di depan pack ke dua . . Lap ke 4 Awhin Sanjaya Naik keposisi 3 sob . .sementara Andi M Fadly di Posisi 5 dan gerry salim di Posisi 7.

lap 5 Anupab masih memimpin dekat dari Koyama sementara awhin mundur ke posisi 8 dan Bahkan Gerry berada di posisi 13 . . Lap 7 Koyama Memimpin di depan Anupab sementara Voorapong di posisi 3 diikuti Andi M Fadly di Posisi 3. lap 8 gerry salim Masuk ke posisi 3 dibayangi oleh Muklada sementara anupab memimpin Race. Lap 9 Koyama Memimpin, dikuti Anupab, Muklada dan Gerry . .

Last lap Koyama Memimpin dikuti anupab dan gerry salim dan race 2 ini dimenangkan Oleh Tomoyoshi Koyama dengan CBR250RR, dikkuti Anupab sarmoon dengan R25 dan Gerry salim finish di posisi 3 dengan CBR250RR

Denan Hasil ini Gerry salim tetap berada dipuncak Klasement Final dengan 215 Point, dikuti Oleh Tomoyoshi Koyama di posisi dua dan Anupab sarmoon di Posisi ketiga dengan angka Yang sama yakni 188 . . namun karena Koyama dua kali juara seri sedangkan Anupab sarmoon belum pernah Juara seri maka yang di posisi kedua Overall adalah Koyama

menarik melihat Posisi Klasement team . . Jika di rama Honda dan Yamaha Thailand racing team, Point team adalah Pointnya Baik Koyama dan Anupab ..  Maka tidak buat Astra Hodna racing team Yang memenangkan Juara eam . . angak gerry salim 215, namun Point team 250 dengan hadirnya Rheza sebagai pembalap Lainnya  . . .

Taufik of BuitenZorg

 

74 COMMENTS

    • Disini ngebanned lwt ip hp, email dan frase. Joss wak haji. Blog adem, banyak komentator yg sehat diblog sampeyan

      Tukang kompor berkedok sang pencerah minggat!!!

  1. ini baru namanya juara sejati. NKRI bangga dengan sampean cah gerry. jayalah NKRI

    Itu

    • race tadi doi finis pos 14,…. setelah herman bas pensiun, otomatis sidrap juga out dri ikazuki team dan semenjak itulah takezero ehhk takehiro yamamoto melempem,…. dengan supra studio selaku sponsorny yg baru, doi hanya berhasil menyumbang 1 podium d race 2 seri india yg lalu(finis podium 3rd)

    • mungkin karena nggak disupport penuh sama trickstar jadi kembang kempis,padahal dulu katanya jeroan suspensi punya Yamamoto lebih canggih dibanding yg dipake ahrt,motor juga kayaknya bukan masalah utama melihat cepet kompetitifnya koyama dan ap Honda,belum tentu perfoma Yamamoto lebih baik kalo tetep pake ninja (melihat rapor am Fadli yg kelojotan di awal musim)

    • Kru tim dari ikazuchi out, jadi sama supra studio kurang greget…

      Padahal, dia bisa sebagai tembok penjegal anupab selain reza sama koyama..

    • kalo yamamoto masih kompetitif line up 10 besar isinya cbr mayoritas : GERY,RHEZA,AHWIN (AHRT/HONDA),MUKLADA ,VORAPONG (AP HONDA THAI ), KOYAMA (RAMA HONDA),YAMAMOTO (SUPRA STUDIO/HONDA) 70% lah sisanya anupab dkk

  2. Fix tahun depan yamaha jadi terlemot jika kawasaki pakai new ninja..
    Harus oprek regulasi lagi pakai part full racibg dan ninja harus bawa karung beras 10kg.hahaha

    • gw sih berharap Ninja MY2018 bisa kompetitif lawan CBR musim depan biar lebih berwarna 10 besar ga cuman merah dan biru tiap race,,maaf yah biru disini R25 versi THAI bukan YRI yang kurang kompetitif

  3. hadiah penutup musim yg cukup manis,walopun di awal2 race rada setragel entah karena traksi ban yg belum maksimal atau track nya yang nggak begitu cocok sama dia
    am fadly dan awhin seperti biasa tajam di awal rada mlempem di akhir

  4. sampean pengen dicipok muklada po bror ??? kok koyo e sampean brahi banget sama muklada. inyong siap jadi penghulune sampean.
    ekekekekekekkkk

    Itu

  5. sang rookie langsung sabet juara,,hebat bener.. itu berkat kombinasi yg pas antara gerry dan ahrt.
    sm sperti kombinasi antara mm93 sm hrc.
    honda juara
    yamehong merana

  6. Setuju boss, ane amati dari 2015 nggak cowok nggak cewe bukan cuma sruntulan tapi srempetan dan kadang nabrak juga. Parah.

    • nggak usah jauh2 dlu,titipin aja ke padepokan Kenan Sofuouglu kan sama2 kawasaki,siapa tau bisa mendominasi kayak oncu’s brother

    • saya ngomong gitu krna pas kebetulan aja sya lihat king of wsbk 2015-2017 yakni jonathan rea senyam-senyum d paddock manual tech kawasaki racing bro, …. langsung deh “mode ngaurrr” ON,.. hehehee

  7. Jngan komen negatif ke rider thai, entar fans boy nya di sini pada kojel kojel, secara kan rider thai yg di bangga banggain KING OF ARRC ekekekek,

  8. Setubuh, eh, setuju

    Tadi aja ngeri bener kek nggak mikir pembalap lain. Muklada sempet 2 kali mau nabrak Gerry tu saking ngebetnya.
    Cari kesempatan si cari kesempatan, tapi ya nggak gitu juga laa -_-

  9. btw, juara umum honda thailand talent cup 2017 siapa wak??? kan race 2 tadi adlah race penutup honda thailand talent cup musim ini … bagi2 dong klasemen akhir honda thailand talent cup,….(secra dsni banyak pndukung ktp thai lho?)

  10. rider tim ahrt(tim dri indo) juara asia d klas ap250, rider manual tech(tim dri indo) juara asia d klas ss600,…. hmmmm tinggal “sdikit lagi” tim dri indo mengantarkan rider ny juara asia d klas utama,… tpi sayang sekali tim yri dan wahyu aji gagal menjuarai klas ub150,…..

  11. btw, sblm race 2 tadi, anupad kan unggul 5 poin dri koyma d klasemen semntra ap250, nah usai race terakhir yg d menangkan ole koyama dan anupad podium 2, otomatis poin kedua rider tsb imbang, tpi koyama unggul jumlah podium 1st(2x), sedangkan anupad nihil kemenangan,…. berarti koyama menggusur anupad sarmon dong yah dri posisi runner up klasemen akhir arrc ap250…. spesialis runner up nih koyama, kemarin juga runner up tuh d ss600

    • Iya bro, kesenggol koyama atau ssapa gt pas sesi warm up sama motornya ada masalah teknis jg (penjelasan inew), akhirnya gk bs lanjutin balap krn dilarang oleh tim medis. di blog nya iwb ada penjelasan+foto rheza jg tangan kanan udah digendong siku gitu. Kirain gak papa orangnya. Cepet sembuh deh sama adenanta jg

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP