TMCBLOG.com – MXGP Memasuki Seri ke 10 yang merupakan Seri back To-Back Asia dimana diselengarakan di Lombok Indonesia. Di seri ini tentu saja selain kelas Primr MXGP, Di kelas Intermediate ada dua Pembalap Indonesia Delvintor Alfarisi ( Adel) dan Adiknya yang memperoleh kesempatan Wildcard, Arsenio Algifari. Di sesi Race Kualifikasi sendiri Adel menempati posisi 18 sementara Arsenio di posisi 21
race 1 MX2 GP Nusa Tenggara dimenagkan oleh Kay De Wolf dari belanda sementara Delvintor berhasil finish di posisi 19 dan meraih 2 point yang merupakan Point perdananya di Kejuaraan Dunia MX2 Musim ini . Arsenio berhasil finish Posisi 20.
Pada race 2 Kembali Kay De Wolf membawa Husqvarnannya memenangkan Balapan sementara Delvintor membawa Honda CRFnya finish Posisi 15 dan meraih 6 point. Sementara dua pembalap Indonesia lainnya itu Arsenio berhasil Finish Posisi 18 diikuti Nakami Vidi Makarim membawa KTMnya finish Posisi 20.
Berdasarkan Dua Race kelas MX2 Di MXGP Nusa tenggara 2024, Delvintor meraih Total 8 Point, berada di posisi 35 Klasemen yang dipimpin oleh Kay De Wolf dengan 532 Point. Pekan depan MXG Lombok Juga akan menyelenggarakan 2 Balapan MX2 – @tmcblog
Akhirnya Del
Ciamik akamsi
Lho kok sepi pemberitaan mxgp Nusa Tenggara
Atau saya ayang kurang baca berita wkwkwk