Saturday, 9 November 2024

Andi Gilang Tercepat pada FP2 Shell Advance Asia Talent Cup 2016 Seri Buriram

440x100

IWB-TMC-Banner-Animated

banner-promos

FP2

Bro sekalian tadi pagi kita telah melihat Somkiat Chantra menjadi yang tercepat di FP1 Asia Talent Cup 2016 Seri Buriram Thailand dengan laptime 1:51,597 diikuti dua pebalap Indoensia Andi Gilang dan Gerry Salim . . . Nah bagaimana Di FP2? FP2 ATC 2016 Buriram dimulai Pukul 16:10. baik andi Gilang dan Somkiat Chantra memilih keluar pit terakhir Dimenit ke lima sudah mulai terlihat angka laptime bermunculan dan beeehhh di Lap kedua somkiat Chantra langsung menorehkan 1:51,453 diikuti andi Gilang yang juga merampingkan laptimennya menjadi 1:53,026

460x110mpx

MBtech-Riders-24feb2016

440x110 6

Lap ketiga atau menit ke 7 Gary Salim naik ke posisi dua dengan laptime 1:52,908 . .  Menit ke 9 Andi Gilang naik ke posisi pertama untuk sementara dengan laptime 1:51,445, begitu juga gery salim merampingkan laptimennya menjadi 1:51,841

menit ke 11 belum ada perubahan masih Andi Gilang, Chantra, Gery salim di tiga besar sementara. Menit 12 Masaki naik keposisi 3 menggeser Gery salim. Menit 14 Yamanaka Naik keposisi pertama untk sementara dengan laptime 1:51,098 sebelum kembali dilibas Andi Gilang dengan 1:51,001. menit 16 Yamanaka Naik kembali keatas dengan 1:50,973 dan kembali dilewati laptimennya oleh Andi Gilang dengan 1:50,839

spidi-2

Menit ke 18 Andigilang masuk Pit . .  Menjelang menit ke 20 Andi Gilang kembali masuk Track untuk sementara 5 besar adalah Andi Gilang, Masaki, Kinii dan Yamanaka. menit 23 Ogura naik ke posisi pertama dengan 1:50,564. Menit 24 Masaki naik ke puncak 1:50,561 menit 25 Ogura kembali naik 1:50,042, Gery salim posisi 3, Andi Gilang posisi 6

440x100

Menjelang menit ke 26 Andi gilang menggeser Gery Salim dengan 1:50,398. Menit 26 Chantra torehkan 1:50,042 dan naik ke atas lagi. menit 27 Chantra torehkan 1:49,808. Menit Terakhir . . . deeerr  . . .  Andi Gilang torehkan 1:49,508 dan menjadi yang tercepat di FP2 ATC 2016 Buriran Thailand ini diikuti Somkiat Chantra Dari Thailand dan Ogura dari jepang. Sementara Gery Salim berada di posisi 4 dan Irfan Ardiansyah di posisi 9 . . . semoga berguna

Taufik of BuitenZorg

MVAI-Banner-1

Silahkan bersilaturahmi dengan TMCBlog melalui

43 COMMENTS

  1. Tuh pebalap yg terbiasa dilatih pake motor sport dari basic…butuh proses dan jam terbang, dan sedikit memiliki jiwa intimidasi, tau lawan makin kenceng yo kudu iso ngimbangi, proges!!! Bukan pebalap kenceng(bebek) trus di paksa maen gp250…skil mungkin bisa, tapi nyali dan jam terbang NOL!!!

  2. joss lah semoga menguasai dan juara di sac tahun ini minim tiga besar lah buat andy gilang…dan masuk 10 brsar di cev moto3 spain…biar thn 2017 ada dua wakil indonesia andy gilang di moto3 dan dimas eky di moto2…yg mana bisa meramaikan persaingan papan tengah …jgn muluk2 dulu biarkan mereka ditempa oleh kompetisi…

  3. Wak kaji, mau tanya serius

    Di SAATC ini kan motornya sama semua, sebutan team disini itu per pebalap atau per negara?

    Saya kurang jelas masalah ini, matur suwun

  4. Sangat berpotensi jika terus di tempa scara bertahap. Gak kayak yg kmaren kemaren.. Tau tau udah di gp250 . tau tau di moto2

  5. Andi Gilang good job…!
    “Kenapa semua artikel tidak menulis nama ANDI IZDIHAR ???
    nama ini lebih racy karena lebih dikenal diluar
    ” Rider IZDIHAR bukan andi atau gilang “

  6. Di youtube ada live streeming shell advance asia talent langsung mas bro jam 11:45 siang ini dan besok minggu

    Go Andi kibarkan merah putih

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here


TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP