Thursday, 23 January 2025

Film Pacific Rim . . . Bisa Nih Buat Model Promosi Kawasaki Z250 dan Z800 ;)

460x110rev_mei3

Pacific-Rim-

Bro sekalian, cukup menarik membaca twitter salah satu penyiar radio Terkemuka di jakarta : ” Setelah Transformers gue pikir gue udah liat semuanya. Ternyata belum. Michael Bay gigit jari nih nonton Pacific Rim. “ @sammybramantyo . . . wedew . . . tmcblog adalah salah seorang yang dari kecil demen banget lihat filem fiksi dengan karakter robot . . . setelah membaca tentu membuat rasa ingin tahu dan googling sana sini tentang Film ini . . . dan melihat gambaran Muka Gypsi THE JAEGER, robot gigantic yang di ceate secara digital di film ini jadi inget batok kepalanya Kawasaki Z250 dan Z800 . . .Walaupun dalam peroses kreatif pembuatan film dan penggambaran karakter The Jaeger tidak ada sangkut pautnya sama sekali dengan dua streetfighter kawasaki . . . tapi hasilnya memang cukup mirip

tmc460x110Juni

banner440x100px

pacific-rim-movie-banner-gipsy-danger-jaeger-kaiju-f1

Langung tmcblog berfikir bahwa karena Z250 dan Z800 sedang hangat hangatnya launching di Indonesia, Mungkin sebenarnya Pabrikan Kawasaki bisa memanfaatkan Momen ini untuk membuat viral world of Mouth marketing dengan menghubung hubungkan kemiripan ini . . . dan ternyata setelah googling lebih dalam . ..  Kawasaki Thailand cukup cepat tanggap . . . mereka telah berupaya menggandeng kehebohan rilis Film Pacific Rim ini dengan marketing Z250 dan Z800 . . . Yakni Nonton Banreng Gratis di Theater (Siam Paragon) untuk pemilik Motor kawasaki . . . weeeh smart !!

[youtube=http://www.youtube.com/watch?v=2vKz7WnU83E&feature=player_detailpage]

Taufik of BuitenZorg

n/b . ..  Indonesia juga punya siiihh . .. perdamaian perdamaian

[youtube=http://www.youtube.com/watch?v=p9siBwmnex8&feature=player_detailpage]

68 COMMENTS

  1. iy bener wak haji secara tak sengaja menyerupai batok k250z mantap emang si kawasika futuristik kalau udah bikin motor sport. yg lain semakin di hati heheheheheh

  2. mas taufik maen2 ke CG nya anak2 indonesia…orang lokal dah bisa bikin real 3d!!!!………

  3. keren neh pelem, wajib nton nih bg penyuka mecha..
    PR sukses menghadirkan mimpi basah masa kecil yg ingin menunggangi robot utk melawan para monster

  4. dah Nntn ni Facific Rim

    film ga ada berenti nafas nya…, berantem mulu…

    hehe….

    Keren sih, tapi agak gimana gitu ya…

    hmmmm

  5. Penasaran sama filmnya, cari di ganool baru ada Atlantic Rim. ganool.com/atlantic-rim-2013-dvdrip-350mb-ganool dengan kualitas DVDRip. Kalau Pacific Rim keren. 1 robot dikendalikan banyak orang.

  6. ceritanya terlalu mirip bahkan bisa dibilang plagiat sama anime jepang yg judulnya “neon genesis evangelion”… keren tapi terlalu mirip banget ceritanya. kecewa ah sama guilermo delTorro

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP