Friday, 22 November 2024

Kawasaki W800 Limited Edition 2015 . .. hanya diproduksi 300 unit saja

460x110-14maret

blog-460x120-soulGTW800-limited-2015-3

Bro sekalian, Kawasaki Jepang baru saja mengumumkan hadirnnya Kawasaki W800 Limited Edition 2015 yang akan menyapa konsumen mulai April 2015. Versi terbatas Motor sport retro dengan mesin 773 cc twin SOHC4 of valve Berpendingin udara ini hanya diproduksi 300 Unit saja . . . Secara jeroan mesin tidak ada perubahan . . .

440x100Feb15

banner-mbtech-tmcblog

W800-limited-2015-2

perubahan hanya terlihat di eksteriornya saja sob yakni :

  • Penggunaan Mesin Hitam (black Engine ) yang ditujukan untuk meng-highlite warna warna special di part lain
  • Penggunaan emblem Limited edition pada side Cover
  • Jok Dual tone
  • spatbor depan dan belakang punya warna yang sama dengan tangki bbm
  • Velg warna anodized

W800-limited-2015-1

KMI sebagai ATPM Kawasaki Di Indoensia, sampai saat ini belum secara resmi menjadikan W800 sebagai salah satu line up motornya sob. so apakah versi terbatas 300 unit W800 ini adalah JDM ? cmiiw . . . semoga berguna

Taufik of BuitenZorg

MVAI-Banner-1

Silahkan bersilaturahmi dengan TMCBlog melalui

35 COMMENTS

  1. kalo gak salah kmi bakal masukin w800 atau enggak tergantung sama penjualan estrella.

    kayaknya cukup menjanjikan mengingat penggemar motor klasik di indo lumayan banyak. bisa head-to-head sama bonneville mungkin

  2. oiya, gmna pendapat ente semua kalo misal nih motor mesinnya di common parts-in sama mesinnya z800? apa gk ngeri-ngeri sedap tuh. motor tampang retro tapi performa supersport. kan ajiib tuh haha. lagian bisa buka kelas baru juga di dunia permotoran dunia wal akhirat. sama masalah cost produksi bisa agak ditekan kalo misalnya dari KHI mau mikir ekonomis

  3. duh komentarku ilang
    jela sini motor orang kaya hehehhe
    http: //pertamax7.com/2015/03/15/modifikasi-honda-cbr150r-lokal-k45-dengan-velg-45-inchi-swing-arm-banana/

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP