Home Pabrikan Yamaha Yamaha R125 Movistar Hadir . . . Apakah Semakin memperkuat Sinyalemen Keluarnya...

Yamaha R125 Movistar Hadir . . . Apakah Semakin memperkuat Sinyalemen Keluarnya R25 Versi Movistar di Indonesia?

36

Bro sekalian, masih ingat artikel tmcblog yang menceritakan tentang sinyalemen new Product yamaha bahwa menurut bisikan yang tmcblog terima dari beberapa sumber yang memiliki deviasi kesalahan informasi sangat kecil selama ini Mulai Mei 2015 nanti Yamaha disinyalir akan memulai produksi Seri GP dari Yamaha R25, Vixion, Jupiter MX King . . . tmcblog berfikir, bisa jadi versi GP ini adalah versi livery Movistar . . . ada beberapa penguatan yang membuat tmcblog menganalisis kearah sana

Yang pertama adalah Bahwa Tahun 2015 ini Yamaha akan memperingati Ulang Tahun nya yang ke 60 . . . so walaupun dengan Market share yang berada di angka 30-an %, market indonesia tetap merupakan market Yang sangat Penting Bagi Yamaha secara Global . . . sehingga, bisa jadi livery special akan hadir demi kepentingan perayaan ulang tahun ini . . . dan paling logis livery special itu adalah livery Movistar Yamaha . . . what do you think ?

Yang kedua jelas hadirnya versi limited Yamaha YZF R125 livery Movistar Yamaha di eropa .. . yap versi ini walaupun merupakan versi yang sangat sangat terbatas, namun sudah menunjukan bahwa secara global yang sudah memiliki portofolio desain Livery Movistar dari Motor motor sport cc kecilnnya . . . R125 . . . lgis pula turun ke R25 atau R3 . . . untuk indonesia selama ini baru Vixion dan Jupiter MX yang beru terdeteksi . . . R15 belum namun jelas tidak menutup kemungkinan sob . .  kita tunggu saja deh .

Taufik of BuitenZorg

Silahkan bersilaturahmi dengan TMCBlog melalui

 

36 COMMENTS

    • 95juta ITU kalo Cass. Lha kebiasaan disini gak dilayani Sama Garda terdepannya kok. mo bawa ya kudu dp 5jt plus kredit 20tahooonnn…

      masih ada aja ya monopoly dagang kek gitu

  1. Yg R-15 di Indonesia sekarang peminatnya sepertinya berkurang, melihat kenyataan di jalan yg ada CBR150R plat baru-baru semua.
    Sepertinya R-15 perlu face-lift total nih, biar kelihatan seperti lawannya yg sama-sama 150cc tapi lebih “Big Bike”.
    Arm Banana sepertinya nggak ngaruh ya?

  2. harganya mahal tuh

    /orongorong.com/2015/04/02/sudah-mengeluarkan-dana-rp-600-juta-ternyata-hanya-batu-koral-buahahaha/

    • Lebih mahal dari r25 ya wajar, liat part motor fairing 125 udah sekelas superbike, beda sama motor abal abal

  3. Sales sales n Tukang BC Yamaho disinyalir hari libur gni di kerahkan ke sudut sudut perempatan sebagai garda terdepan sambil dangdutan.. makae blok ini bersih dari BC FBY yaMaho…

  4. dr r125 turun ke r25? ga salah tuh?
    biasa kalo turun tuh dr yg paling gede bukan dari yg paling kecil.. :p
    emang luar biasa r125 ini

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Exit mobile version