Friday, 22 November 2024

MotoBot . . . Robot Buatan Yamaha Yang bisa Ngebut pakai R1M

460x110-sep

460x110 IWB

Y P 440

MotoBot-Yamaha-035

Bro sekalian, angan angan manusia dalam film Terminator ataupun Transformer akan sebuah robot yang dapat mengerjalan beberapa pekerjaan fisik manusia sepertinya terus menerus bisa menjadi kenyataan. Dan Di Tokyo Motor show kembali Yamaha selain memperlihatkan Konsep Mobil / Supercar . . . Yamaha Juga memamerkan MotoBot

Web banner beatskoolfest

MBtech Riders-APRMotoBot-Yamaha-030

Yamaha Menjelaskan MotoBot sebagai ‘autonomous motorcycle-riding humanoid robot built around a fusion of Yamaha’s motorcycle and robotics technology.’ Robot yang bisa mengendarai sepeda motor sebagai Gabungan antara Teknologi Robot dengan Moor yamaha . .  Bro bisa lihat pada gambar dan di Video.. . MotoBot belum di desain berjalan sendiri, namun sudah di dudukkan diatas Yamaha R1M . . .

[youtube=https://www.youtube.com/watch?v=4asCK8yamb0&w=440&h=385]

Memang sih, Dalam Video MotoBot ini tidak bisa belok miring banget sampai Kneeslider terkena asphal sepetti Valentino Rossi . . . Namun kalau cuma belok belok dikit doang bisa mas bro . . .Namun Yamaha menyatakan bahwa tujuan utama dari riset dan pembangunan MotoBot memiliki tujuan Utama untuk . . . Mengalahkan Lap time Valentino Rossi di Track dengan Yamaha R1M !! sadiiz

MotoBot-Yamaha-024

MotoBot-Yamaha-018

MotoBot-Yamaha-026

Mengenai detailnya sendiri  . . . Bro bisa lihat . . . Diatas Yamaha R1M yang dimodifikasi sehingga memiliki roda tambahan di kanan dan kiri Duduklah satu unit robot, dimana pada badannya ada satu perangkat elektronik yang bisa mendeteksi keseimbangan melaui entah sensor apa, sepertinya sensor giroskopik . .. lalu Via kamera yang di lerakkan di kepa dan di kendalikan oleh manusia .. .  robot ini bisa menggerakkan setang kiri dan kanan, mengerem dan bahkan memindahkan gear

MotoBot-Yamaha-017

MotoBot-Yamaha-008

Yamaha Dalam beritanya memberitahukan, bahwa pembangunan robot MotoBot ini diusahakan untuk menciptakan sistem yang dapat menunjang keselamatan berkendara roda dua   . . . entah seperti apa bentuknya nanti . . . Namun melihat sebuah robot bisa berjalan diatas R1M dan melesat kencang, merupakan langkah awal yang mudah mudahan dapat menggali sesuatu yang lebih bermanfaat demi keselamatan berkendara  . . . silahkan dkunyah kunyah sob . . . semoga Berguna

Taufik of BuitenZorg

MVAI-Banner-1

Silahkan bersilaturahmi dengan TMCBlog melalui

60 COMMENTS

  1. Yamaha banyak juga duitnya ya buat riset begituan…padahal jualannya paling banyak di sini…paling banyak juga mio…kapan Indonesia bisa…kebalik dah

  2. Tadi sempat liat di news tv kang itu yg ngebuat bukan yamaha tp g tau lagi seh soalx nontonnya ga penuh. Pas uji coba motor pun di kasih tmbh 2 roda sampingnya biar ga jatuh.

  3. Robot naik motor, sudah banyak terlihat dalam replika RC Moto Cycle bahkan untuk Moto Trailernya pun sudah banyak, di jual dengan harga 6 jutaan…mampu belok dengan kemiringan 45-50 derajat, dan di berikan penopang di side kanan dan kiri, jadi jika ini robot beneran ya encesss…

  4. Budaya yg patut ditiru oleh kita adalah..budaya riset.
    Liat lah konstruksi awal asimo sblm sprt skarang ini…
    Tetapi mereka akan terus meriset n menyempurnakan…demikian pun dgn motobot ini pada saat nya nanti akan mencapai pada bentuk yg dianggap memuaskan.

  5. Buat mas taufik (tmc blog) mendingan komentar nya di filter , jadi gak langsung muncul ketika ngepost. Kacau nih , hampir semua postingan saling menyerang. Posting komentar yg baik2 aja , yg gak bener delete aja. Makin lama bisa membuat perselisihan makin runcing.

    Pesan Moral : jadilah manusia yang bijak & netral , jgn mengagung2kan 1 merk (brand) krn tidak ada manusia yang sempurna.

  6. Alya 085713366713 – October 30, 2015

    Mental orang INDON bisanya mencela,mulutnya besar otaknya kosong…
    ============================================
    Eh… Ngingetin kebaikan harus dengan cara yang baik. Kenapa dipanggil Indon? Emang situ mau dipanggil Mali**sia

  7. 15. Alya 085713366713 – October 30, 2015

    Dasar INDON kebanyakan pengangguran,pendidikan jauh tertinggal makanya indon jadi budak jepun selamanya.
    ===========================================KKalo ga suka dengan beberapa orang jangan main generalisasi dong. Bawa-bawa negara lagi. Emang situ orang mana sih? Kampungan sekali.

  8. Fakta Tentang Fitur baru Honda dan Yamaha:
    1. Honda telah membenamkan fitur canggih di motor prototype RCV213 yakni fitur “SERUDUKAN CELENG”.
    2. Yamaha seakan tidak mau kalah menjawab dengan membenamkan fitur yang ga kalah canggihnya di M1 yakni fitur “KAKI SOMPLAK”.
    Pertanyaannya: Apakah Motobot juga ada fitur canggih “KAKI SOMPLAK” Kang?

  9. Robot kok gak bisa jalan sendiri, habis selesai tes montornya, alamat nih robot di pikul buat nuruninnya akakak

    Robot kok pakai remote control, robot remote control 50 rebuan di kaki lima juga banyak ekekek

    Naik R1 kok masih pakai roda samping, bocah anak tetangga sebelah yang masih umur 4 tahun naik sepeda yang pakai roda samping juga bisa

    Dan fby di kasih beginian dah terharu sambil tepuk tangan bilang wow

  10. wuih besok main game balap motor gak dirumah lagi neh, langsung sirkuit, teknisi mau tune up motor kya apa aj bisa, riset jadi dinamis coz gak takut rider celaka, lha wong rider’e robot

  11. waduh mo ngadu ama VR46 ati2 kalo dy ngambek dibandingin ama robot nih robot salah2 kena “Tendangan Maut” juga wkwkwkwkwk

  12. kalo asimo robot bisa jalan dan joget, syarat robot manusia ya bisa jalan. lha robot yamaha ini pasti dah keliatan kalo ga bisa berdiri apalagi jalan.

  13. Saya berpikir kok kalau hanya mengalahkan lap time rossi kok cuma buang-buang duit aja. Tapi semoga tujuan untuk meningkatkan keselamatan dipegang teguh oleh yamaha. Toh tujuan utama motor untuk mempercepat kita untuk mencapai suatu tempat. Tentunya dengan efektif dan efisien.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP