Wednesday, 20 November 2024

Yamaha YZR M1 In Detail . . . Oleh Oleh Foto dari Winter test Sepang 1

460x110_ok-9jan15

460x131-yamaha

M1-JL-1

Bro sekalian, Karena berbekal Kartu Pass Dengan Tulisan PL alias PIT LANE di Winter test Sepang 1 kemarin tmcblog punya keleluasaan untuk berada di depan pitlane atau di depan Garasi team MotoGP yang sedang mengetest motor motornnya. Dan Oleh Karena itu juga Punya keleluasaanuntuk mengambil gambar Foto  . . . pokoke jeprat jepret semua yang menempel di body Motor. Dan untuk Kali pertama ini Kita akan fokus ke Sosok Motor Yang ditunggangi oleh Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi  . . . Cekidot

440x100 (9)

banner-mbtech-tmcblog

M1-JL-5

Ini adalah VIN Number dari Motornya Jorge Lorenzo tertulis YZR-M1-B-1501 . . . artinya setelah M1  ? Belum tahu nih, mungkin skuensial produksi kali yaa

M1-VR-3

nah Kalau ini VIN Number Motornya Valentino Rossi yang digunakan di Sepang 1  . . . Tertulis YZR-M1-B-1504

M1-JL-2

Tombol tombol di handle kiri Jorge Lornezo, weh, detail banget sampai dibuat dari serat carbon

M1-VR-2

Ini valentino Rosi Punya, bentuknya agak beda dikit dan tidak terbuah dari Serat Carbon

M1-JL-7

Open Front Sprocket, mempermudah maintenance

M1-VR-4

Kebayang, ada sekitar 4 port kabel di dekat sproket depan . . . mantab banget yakin nggak terganggu dan mengganggu gerakan SProcket depan nih . . . Confirm tidak terlihat alat sensor trosi  ( Torductor ) yang seperti di RC213V

M1-VR-9

Handle Kanan motor Valentino Rossi, ada juga beberapa encetan tombol khusus pit dan unutk mematikan mesin motor

M1-VR-11

alat pemutar ini  adalah alat umum di sport bike, berada di handle kiri berguna untuk mengadjust kerenggangan tuas rem depan. Kita ketahui di saat Race 20-an Lap entah kampas rem maupun cakram rem bisa saja tergerus dan mengubah kerenggangan tuas rem depan di handle Kanan. So alat ini berguna utuk mengatur kembali kerenggangan tuas rem depan dan dapat dilakukan bahkan saat motor berjalan

M1-VR-13

Sprocket belakangnya Rapih dan Clean

M1-VR-10

Ini yang tahun lalu sempet jadi bahan rumor . ..  buat apaan itu saklar di bawah hehehe

M1-VR-6

Slash cut Muffler, Yamaha membuatnya sangat indah walaupun suarannya sangat bising 😀

M1-VR-8

Pemandangan dari Cockpit Motor Valentino Rossi, Ya ini juga pemandangan saat Vale ngebut di straight

M1-VR-14

Speed sesnor pada roda belakang nggak terlalu tertutup di cover, hati hati  nih, karena kasus Pedrosa aragon 2013 bisa terulang 😀

M1-JL-9

Kaliper alumunium brembo, bikin bobot tambah ringan, berikut foto foto lainnya

[youtube=https://www.youtube.com/watch?feature=player_detailpage&v=5V2jkgazeh0]

M1-VR-12

M1-JL-8

M1-VR-7

M1-VR-15

M1-VR-17

M1-VR-16

M1-VR-18

Next kita akan bahas foto foto detail dari Motor motor prototipe lainnya ya bro . . .

taufik of BuitenZorg

 

 

 

46 COMMENTS

  1. Keren, yang dibelakang roda depan itu semuanya radiator kah? kok besar sekali?

    https: //kupasmotor.wordpress.com/2015/02/05/cara-setel-rantai-yang-benar-adalah-bukan-di-sandarkan-tengah-tapi-harus-dinaiki/

    • Tidak. Yg bagian bawah itu oil cooler.
      Oil cooler-nya digantung pada sisi bawah radiator.
      Ukuran keduanya sama2 lebar.
      Bikinan MB Motor Sport (Italy).

  2. Slash cut Muffler, Yamaha membuatnya sangat indah walaupun suarannya sangat bising 😀
    sudah trah nya pembuat alat seni wak haji…visual nya jga harus di perhatikan…

  3. pengen rasa nya nyobain naek di motor motogp,,
    mo h y d s a.. gmn kale ya rasa nya,,
    tapi kalo disuru ngebut jelas ga berani,,
    60km aja d top speed nya dah ngeri,, >.<

    • Jumlah mata gear sprocket yg digunakan bervariasi bro, tergantung pada track. Tiap track (sirkuit) pake kombinasi sprocket gear beda2. Track yg banyak straight panjang pake rasio sprocket gear lebih berat. Demikian pula sebaliknya.

  4. seperangkat rantainya itu pake merk apa ya mas?

    Kawasaki Ninja 300FI akan dirilis dengan harga yang fantastis ! .. www. sobatmotor.com/2015/02/kawasaki-ninja-300fi-akan-dirilis.html

  5. kereen euy……
    saya kapan ya bisa ngeliat M1 langsung 😀
    nitip bacaan kang haji
    http: //balimotorider.com/2015/02/09/terungkapnya-asal-usul-al-quran-di-sidoarjo/

  6. fby tulen – February 9, 2015
    Yg jelas mesinya gk gampang rompal bin jebol mbing

    Ngoahahahhhahaha
    =============
    Akhir-akhir ini saja mesin M1 gak jebol, dulu sering.

  7. ‘Slash cut Muffler, Yamaha membuatnya sangat indah walaupun suarannya sangat bising’
    =========================================
    Maaf wak haji, ane koreksi ya :
    mungkin yg dimaksud adalah slice cut muffler.

    Soal penambahan grill (jaring hexagonal) seperti bentuk sarang lebah tsb adalah dr supplier exhaust muffler, dalam kasus ini yakni Akrapovic. Supplier brand lain pun menggunakannya, misalnya exhaust muffler brand Termignoni yg digunakan RCV Repsol Honda juga menggunakan grill. Dulu Ducati Desmosedici (jaman Rossi) pun pake grill pada exhaust mufflernya saat masih disupport oleh brand Termignoni (sebelum beralih ke brand Akrapovic).

  8. VIN Number dari Motornya Jorge Lorenzo tertulis YZR-M1-B-1501
    VIN Number Motornya Valentino Rossi yang digunakan di Sepang 1 Tertulis YZR-M1-B-1504
    ==========================================
    Coba nebak aah 😀

    huruf B = bike
    15 = model year (2015)
    01 & 04 = seri produksi ke sekian

    Barangkali aja tebakan ane bener :mrgreen:

  9. Motor motor yamoho kebanyakan sekarang buatan india !

    Biasanya negara negara asia lain cuman merakit aja ………….

    India tuh negara pemerkosa lho , kemarin ada oranng baik naik bis diperkosa di india !

  10. ito yg dibawah hand grip kiri… tuas pengatur gigi netral.. mekanismenya hampr ky choke di motor2 biasa, klo itu di tekan ( posisi on ) mekanisme perpindahan gigi N-1-2-3-4-5-6..
    klo off 1-N-2-3-4-5-6

  11. Wak haji tanya, itu las lasan di frame sebelah kiri diatas sprocket depan apa emang semua motor di MotoGP begitu ya wak ? Kok kalo diliat visual masih sedikit kurang rapi

  12. assalamualaikum pak taufik saya penasaran ni mtor kaya gitu handle gas disebelah kanan kaya motor sini ato kiri ya, soalnya mobil kan juga ada setir kanan dan ada juga setir kiri untuk orang luar

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP