Friday, 22 November 2024

Andi Gilang Finish Posisi 5 Race 1 Shell Advance Asia Talent Cup Zuhai 2015 . . . Rider Non Jepang terbaik di Race 1 Zuhai

460x110

IWB-TMC-NAKEDVOLUTION

iridium

gilang-zuhai2

Bro sekalian, akhirnya Hasil Dari race 1 dimana Kedua Pebalap Indonesia start dari posisi Row ke 4 cukup Positif. Andi Farid Izdihar atau Andi Gilang yang start dari posisi 12 Berhasil finish di Posisi 5  . . . Gileee nyodok 7 posisi sob . . . nggak gampang tuuh  . . . sedangkan Gery Salim di Posisi 7 dari Posisi start 10 Di race pertama yang akhirnya di menangkan oleh Ayumu sasaki dari Jepang ini

banner-440x100-v110

MBtech Riders-APR

Race1-2

Jika dilihat dari hasil race Andi Gilang tidak termasuk Ke Pack terdepan. Sedangkan 4 pack terdepan beda beda tipis disekitaran 1 detik saja jarak antara ke empat rider. Secara umum hasil racenya adalah :

  1. Ayumu sasaki
  2. Ai Ogura
  3. Yuta Date
  4. Takuma Kuminime
  5. Andi Farid Izdihar
  6. Ryusel Yamanaka
  7. Gery Salim
  8. helmi Azman
  9. Nakarin Athiratphuvapat
  10. Fakhruzi Rostam
  11. Adam Nooroddin
  12. Idham Khairuddin
  13. Kite Fuse

SAATC-Championship-Standing

Dengan Hasil ini, untuk sementara klasemen masih dipimpin oleh Ayumu sasaki dengan 126 points, Gery salim naik dari Posisi 6 ke posisi 5 dengan total 67 points sedangkan andi Gilang di posisi 6 setelah naik dari posisi 7 dengan 65 points . . . Total race bersisa ada 5 race lagi . . . Mirip MotoGP niiih 😀  hmmm tinggal kita lihat hasil dari race 2 esok sob  . . .  semoga berguna  .

Taufik of BuitenZorg

MVAI-Banner-1

Silahkan bersilaturahmi dengan TMCBlog melalui

34 COMMENTS

  1. wak ini racenya disiarin gak sih wak ?
    saya nyari di you tube ko gak ada.

    btw sudah gak heran ahh kalo misalkan nanti ayumu sasaki juara. lahh wong dia sepertinya selangkah lebih maju dari yang lain yak wak. kalo gak salah dia juga ikut red bull rookies cup dan lumayan cemerlang dia disana. jadi yak gtu deh…

    • mungkin spek sama mas, atau ada “clasified” yang tidak di mengerti oleh lawannya, tp yang jelas skill mereka lebih baik dari skill pembalap ina

      • yahh bisa dibilang masih kalah skill kita dari jepang. bisa diliat pembalap jepang yg ikut beginian backgroundnya emang udah biasa balapan pake sport 250cc seperti balapan all japan championship gtu dah. malah tuh si ayumu sasaki ikut balap di red bull rookies cup dan sering naik podium. kita tau red bull rookies cup itu apaan. hihihi tempat bibit pembalap motogp memulai karir..

  2. Disinyalir sebagian besar fby alergi comment dimari sekalipun yg juara rider dari Indonesia karena motornya Honda semua hh.. Bakarr..

  3. Andai AHM bikin team moto3 untuk kedua pebalap ini, penjenjangan akan semakin jelas,

    Sebenarnya Yamaha indonesia lebih terlihat pux niat, tp tidak pux wadah secara moto2 honda semua, moto3 ktm, honda, mahindra. Harusx AHM memanfaatkan moment ini untuk penjenjangan

  4. riding style dan cara pengereman seharusnya andi gilang pantas masuk moto3. tp syg ga ada yg nyeponsorin. seharusnya honda indo yg berperan keburu ketuaan

    • Jangan bro, biar matang dulu, setidaknya setahun lagi, jangan sampai sejarah D*** T*** terulang, akibat ambisi pabrikan yang mengorbitkan

      • Beda kasus bro, Doni Tata gak berjenjang, dari bebek underbone-motogp125- all japan championsip -bebek underbone-WSS-ARRC-Moto2-(?)

        Kalau Andi Gilang underbone-Honda Racing School-Asia Dream Cup-Asia talent Cup-ARRC (gantiin M.Fadly)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP