Thursday, 2 January 2025

Dimas Ekky Start Dari Posisi 6 Race Finale Moto2 CEV . . Ali Adrian Masuk List

460x110-indent-now

 

dimas-valencia

TMCBlog.com – Bro sekalian Akhir pekan ini Dimas Ekky dan Andi Farid berada di Valencia Guna melakjkan race Finale Kejuaraan Junior world Championship CEV. Untuk Kelas Moto2 Dimas Ekky Pratama Mengakui ada perbaikan di setingan suspensi Jika dibandingkan saat Latihan bebas. Dan Dengan  Perubahan Stingan ini pada Seri Kualifikasi pertama QP1 yang digabung dengan keals Supersport Dimas berada di Posisi 6 dengan Laptime 01:36,731 . Di Q2 Dimas Hanya bisa membukukan Laptime 01:37,052 Sehingga secata Kombinasi  . . Dimas Ekky Start Dari Posisi 6 Race Finale Moto2 CEV hari ini.

MBtech - TMC sep16

tnt25_tmcblog

dimas-valencia2

“Kami sudah melakukan perbaikan pada suspensi, tapi saya merasa masih kurang. Hari ini tim akan fokus melakukan perbaikan di suspensi depan. Karena, terbukti saat suspensi belakang diganti, handling motor lebih enak, makanya kami coba untuk mengganti bagian depan. Trek di sini dihiasi banyak tikungan yang berbeda, dan lebih banyak nikung ke kiri, jadi saya harus mengubah gaya balap saya di sini. Hal ini sangat penting untuk mendapatkan setup yang bagus untuk menghadapi sesi kualifikasi.”

Selain Dimas Ekky, Ada datu lagi Pebalap Indonesia yang masuk List STarter di race Hari ini sob Yakni Ali Adrian Rusmiputro yang membalap di bawah Team Ciatti mengguakan Motor Kalex dengan Laptime 01:40,343 sehingga Secara Kombinasi Ali Adrian akan start dari Posisi 32

gilang

Di Kelas Moto3 Sendiri pada Kualifikasi QP 1 Kelas B, Andi Gilang Sempat berada di posisi 8, namun setelah Dua Kali Kualifikasi di Kelas B dan Digabungkan dengan dua list Kualifikasi Di Kelas A maka  Andi Gilang hanya memperoleh Laptime terbaik 01:40,840 . . Dan Start dari Posisi 30 . . . Gap Laptime antara Andi Gilang dengan Pole sitter Stevan Oodendal adalah 1,351 detik ! Edan Ketat banget  . . .

Pasti sobat ada yang nanya, dimana bisa lihat dan jam berapa Jadwal racenya  . . Oke ini adalah jadwalnya sob . . Cekidot jangan lupa itu waktu Spanyol Valencia ( tambah 6 jam dari WIB ) yah

jadwal-valencia-final

Nontonnya dimana ? Paling tidak ada satu Chanel yang biasannya siarin langsung yakni Chanel Youtube CEV . . . Semoga berguna

Taufik of BuitenZorg

 

23 COMMENTS

  1. klo kata fansboy mah “buat apa ada artikel beginian, gak penting”, padahal rider yg mereka puja org spanyol or italy…wkwkwkwk

  2. Nambah-nambah info wak,
    Jangan lupakan Rafid Topan wak, doi Start ke 11 di CEV Superbike.

    Andi gilang start ke 30 itu gara-gara kena grid Pinalty. Harusnya Andi bisa start di posisi 20an.

    Semoga para pembalap Indonesia bisa berikan yang terbaik. Amin

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP