TMCBLOG.com – Bro sekalian, Honda Racing Inggris telah membuat satu hasil Karya Custom berbasiskan Honda CB1000R Yang diperuntukan bagi kegiatan / event The 2018 Glemseck 101 yang akan diangsungkan di Leonberg – Jerman. Nah di event ini Juara Dunia GP500 Mick Doohan dijadwalkan akan menendarai Honda CB1000R Glemseck Custom dengan cara Drag Race . .Nah kepo kan akan ubahan apa saja Yang hadir ?
Motornya sendiri terlihat sekilas seperti Motor stock, namun sudah banyak ubahan yang dihadirkan  . . . yang pertama tentunya adalah Grafis ala ala Livery Rothmans yang pernah dipakai Oleh Juara dunia 5 kali Mick Doohan Saat mengendarai NSR500. Grafis ini secara umum mengahdirkan warna Honda RWB ( Red White Blue ) Terlihat juga ada no kebesaran Doohan yakni No 1 di Windshield maupun di bagian tutup aki kanan dan kiri.
Karena ini motor drag biasannya ada sedikit custom pemanjangan swing arm yang dibuat custom sendiri oleh The Glemseck. Oh ya sob soal suspensi depan dan belakang, CB1000R Glemseck menggunakan suspensi Ohlins yang sama persis seperti yang digunakan Oleh Honda CBR1000RR SP Superbike, Plus Juga sistem rem Brembo untuk mengawal pengereman depan dan belakang. . . selain itu juga banyak pernak penik lain yang bisa sbat lihat di galeri foto dan dapat dijadikan inspirasi custom berikutnya termasuk penggunaan Muffler akrapovic, Rantai emas dan beberapa Part dari Rhizoma . . . Semoga berguna
taufik of BuitenZorg
Sip pake banget
eh buset..
keren banget nih motor
blom lagi part2 nya kelas wahit semua
Membandingkan Perseteruan Rossi VS Honda dan Marquez VS Yamaha
https://yuuoto.com/2018/08/31/perseteruan-rossi-honda-marquez-yamaha/
keduaxx
Motor keren tambah keren
Btw kenapa motor drag race awing arm nya harus panjang yak?
Biar ban depan gk gampang ngangkat.
Soalnya klo armnya pendek itu mini bike, bkn drag bike
Kecele dikit kirain The Brenk seck
wak request artikel (ato wak haji pernah buat) bedanya linkage susp biasa sama unit-prolink arm ny honda gimana, unik soalnya tyta susp ny g nempel frame motor
Kok ga pake ban cacing macam drag lokal Indo ya? Hahahaha
Preeettttt…
Kawasaki itu pabrikan apa sih?
Wkwkwkwkwk
modifnya tetep mempertahankan desain ori nya yah.. mantep
mirip exmotion bodinya
atau mungkin exmotion yg ngikutin ini yah
kalau buat drag kok tidak dipasang drag bar/anti wheelie bar ya?
Mosok Doohan bisa pake rem belakang dengan kaki kanan??
Sejak kecelakaan di GP Belanda 1992 (Doohan mendominasi seri-seri awal musim 1992,sialnya setelah kecelakaan ini dia harus absen lama-patah kaki- sehingga gelar juara dunia jatuh ke Rainey),beliau bisanya pake rem jempol kiri buat rem belakang
Ataukah run off tracknya cukup panjang nih??