Monday, 25 November 2024

Jelang Indoprix Binuang 2013 . . . Apakah Yamaha Akan Rengkuh Double Championship Winner?

460x110rev_mei2

Z1_blade

Bro sekalian, Perhari ini, Sabtu 21 September 2013 putaran terakhir (ke lima) dari balapan motor Indoprix baik itu kelas 110 cc maupun kelas 125 cc akan mulai dilangsungkan di Sirkuit Balipat, Binuang Kalimantan. Gelaran  yang akan berlangsung dua hari sampai dengan esok ahad merupakan sesuatu yang mendebarkan bagi semua pembalap yang mengikutinya, terlebih lagi dengan pemuncak perolehan Point sementara sampai Seri Indoprix ke empat yang bukan karena tidak sengaja di rengkuh sementara oleh Pembalap Yamaha, Sigit PD

Banner-Gif-uk460x110-Recove

banner-cb150r-440x100_2

Z1_Racing_26

di kelas 110 cc (IP110) , Sigit yang bernaung di tim “Factory” Yamaha Yamalube TDR FDR NHK YONK JAYA memuncaki klasemen perolehan point dengan nilai 145 poin , selisih 36 poin dengan pesaing utamanya Wahyu Widodo dari Tim Honda Daya Daytona NHK IRC Racing Team. sedangkan di Kelas 125cc (IP125) , Sigit memuncaki klasemen perolehan point dengan nilai 146 poin , selisih 13 poin dengan pesaing utamanya, sesama Rider Yamaha . . . Anggi Permana. So apakah Yamaha Akan Melakukan “Pesta” karena bersyukur merengkuh double Championship winner di Indoprix 2013 . . . kita lihat saja nanti  . . .

balipat

Bicara Masalah Sirkuit, Balipat Binuang menurut beberapa rider merupakan sirkuit yang cukup menantang karena kontour dari Tracknya yang nggak melulu datar, straight belok kanan dan kiri namuan ada kontur naik dan turunnya yang membuat handling pembalap juga akan di test sampai ke limitnya. TMCBlog sendiri rencananya akan secara langsung meliput dari Sirkuit Balipat Binuang ini, dan Untuk Masbro yang ingin melihat di siaran televisi, silah lihat TvOne sekitar hari Ahad 22 September 2013 jam 15.00-16:30 waktu indonesia Tengah . ..  so , sekali lagi yang penting ada penjenjangan dan role model management tim yang profesional . . . Prestasi dan Profesionalisme harus terus meningkat . . . jangan cepat berpuas hanya menjadi juara di Indoprix . .. maju terus

Taufik of ButenZorg

gb ke tiga : http://twicsy.com

IPbinuang_2013

47 COMMENTS

  1. Waaaahh..Om Taufik mo ke kalsel…heheheee..rumah ane ke sirkuit skitar 2 jam..pngen ikut kesana n’ ngobrol2 ma Om Taufik tp apa daya ane ada kegiatan lain..yaaaahh..

    Selamat mnikmati kalsel ya Om..klo bisa sempatin mampir ke Pasar Martapura, belanja oleh2 + perhiasan hehehee..

  2. Waaahh..Om Taufik ke Kalsel..hehee pengen bnget ke binuang..rumah ane ke sirkuit ± 2 jam..bisa ktmu + ngobrol ma Om Taufik lg..hehehee..tp apa daya ada kegiatan lain..

    Selamat menikmati Kalsel ya Om..jgn lupa klo sempat jln2 ke Martapura belanja oleh2 + Perhiasan.. 😀

  3. gak penting wak aji kalo juara pembalap mah. yang penting juara konstruktor IP dan MP ‘HARUS’ di pegang oleh Honda. untuk membuktikan motor mana yang terbaik.

    so Juara pembalap yang notabene pecundang? kasih aja Yamaha.
    Juara konstruktor? harus Honda yang pegang…

    Vote: Honda for Construtor Champion.

  4. Provinsi kelahiran saya itu pak Haji, walaupun sekarang menetap di prov.tetangga. Maaf oot, :mrgreen: kabarnya itu sirkuit pribadi milik H. Rihan Fariza, pembalap sekaligus pengusaha, sekalian wak haji cobain ketupat kandangan, sambil direport progres balapannya yah hehehe Terimaksih

  5. yg satu hati jgn sakit hati ya klo nanti kalah lagi,
    artinya perlu ditambah ikhtiyarnya lagi.
    yg menang wajib bersyukur……

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP