Bro sekalian, setelah di artikel terdahulu kita bisa melihat bagaimana hasilCustom rapi buatan Carglos untuk Yamaha Soul GT livery Yamaha Tech3, maka kali ini tmcblog akan mengetengahkan hasil jepretan kamera ponsel yang menunjukan hasil custom Yamaha Soul GT buatan Cargloss juga dengan tema Livery Movistar Yamaha MotoGP .. . Cekidot deh
Saat tmcblog lihat di deler yamaha, Yang ready stock hanyalah Soul GT Livery Movistar Yamaha MotoGP dengan warna dasar Hitam dan Merah Belum ada (atau tmcblog nggak liat ya) Yang menggunakan basis warna Biru seperti warna Corporate Yamaha MotoGP. Detail pewarnaannya mengarah ke konsep Tri tone ( tiga warna) . Yang pertama Pemadu padanan dilakukan dengan warna Hitam,Putih dan abu abu dimana warna Hitam merupakan warna mayoritas yang labur pada tebeng depan, sedangkan pada bagian body belakangnya mengunakan warna abu abu
Livery merah kedua menggunakan warna dasar merah marun dengan stripe putih dan sedikit aksen hitam di samping tebeng dan di body belakang sebelah bawah . . . Secara Konsep pemadu-padanan tmcblog rasa cukup proporsional. Kualitas liverynya ? Jangan ditanya lagi . . . ini buatan Cargloss, kualitas nya jempolan banget baik dari detail, kehalusan dan finishingnya.
Oh ya untuk versi Livery ini dijual 2,6 Juta rupiah lebih mahal dari Harga OTR Bogor untuk Soul GT Standar yang 15 Juta rupiah dan sudah termasuk beberapa detail asesoris Y-Max seperti tuas rem, bandul ujung setang, baut ban depan, cantelan barang dan end Muffler . . . bagaimana menurut mu mas bro? Silahkan disimak gambar gambarnya kembali, mohon maaf soale motonnya pake ponsel hehe . . . Semoga berguna
Taufik of BuitenZorg
mantep
Cakep dan rapih
Crumple Zone? Apaan tuh?
http://kobayogas.com/2014/07/30/mengenal-teknologi-crumple-zone-pada-kendaraan/
http://seventeenmoy.blogspot.ae/2014/07/yamaha-vs-honda-josss.html?m=1
Jangan Lupa :
Kalau membeli motor / kendaraan baru (Khusus Cash) minta harga OFF THE ROAD saja, jangan mau / tolak bila dikasih harga On The Road.
Karena tidak ada kewajiban konsumen membeli kendaraam On The Road.
Bila Main dealer atau Dealer ybs menolak agar diadukan kepada Produsen kendaraan tsb.
Karena tidak ada instruksi produsen kepada Main Dealer dan Dealer untuk menjual On The Road.
Pengurusan dan pembuatan BPKB dan STNK di Samsat kepolisian sangat mudah sekali, dalam waktu 3 – 5 hari BPKB dan STNK sudah jadi.
Dan yang pasti harga kendaraan dapat dihemat antara Rp 500,000 – Rp 1,000,000.
Ayo kesadaraan konsumen harus di perkuat !!!
Dan pemilik Blog ini juga harus mengingatkan kepada khalayak ramai.
IMHO.
keren ya carglos, dari kemaren buat livery sendiri
minal aidin wal faidzin…
bisa mesen gk ya? bawa motor kita, trus dikasi livery ala cargloss
katanya bisa bro
alamatnya dimana wak? brpa lama pngerjaannya? bila kita bwa mtor sndri ap biayanya sama, 2,5jt juga?
mending standar c,,
lebih murah lg..
Imajinasi liar ane berkata.. Itu body depan soul gt di foto ini kok mirip sama moncongnya suneo yang di film doraemon itu yakk??? Ada yang berimajinasi sama kayak ane g??
haha iya bro kaya lagi mangap
Yang Yamaha tech3 kerennn…keren lagi klo di erlimolas item…
Keren.. Tapi kenapa gak GT125 aja yang di’buatin Livery GP..?
Pasti lebih keren lagi.. 😀
Wow..
Finishing jempolan tp sticker asal tempel
Stiker logo Bridgestone,eee bannya cuma lokal punya wkwkwk
nambahnya mayan bang haji 😀
http://pertamax7.com/2014/07/30/suzuki-burgman-200-segera-hadir-jika-laris-akan-diproduksi-lokal-mantabh/
gax minat
Joss http://seventeenmoy.blogspot.ae/2014/07/yamaha-vs-honda-josss.html?m=1
Minat banget..
Mantap motornya..
Mantap liverinya..
kang taufik ini dealer cargloss pajajaran? emang dah buka skrg ya?
saya kesana mau beli helm hehe
Lumayan lah…..
sayang luar pulau ga ada….
Kemahalan, karena pajak n gaji pegawai …
HALF fairing model z250 for NvL
http://wp.me/p4RxAC-1B