Saturday, 21 December 2024

Desain Yamaha MT25 yang didaftarkan Patennya Oleh Yamaha Global

TMCBLOG.com – Sembari menghabiskan Liburan akhir tahun, Di artikel singkat tmcblog ini sobat bisa melihat seperti apa Gambaran Desain patent dari sosok yamaha MT25 / MT0 yang diaftarkan Oleh Yamaha Global. Ada total 7 Gambar yang dihadirkan di situs Paten yang menunjukan Produk Ini  . .

Secara umum, tmcblog tidak melihat perbedaan signifikan dibandingkan dengan desain Final MT 25 yang hdir utuk pasar Indonesia. Hanya tidak adanya detail Braket Plat Nopol Depan dan Juga ahdirnya mata kucing dibagian front fender ( spatbor depan) yang menghadap ke sisi samping. . . Untuk selanjutnya silahkan sobat skelaian simak sendiri File Gambar model 3D dari desain yang didaftarkan Patennya ke Eropa ini  . .

Taufik of BuitenZorg

 

18 COMMENTS

    • Jok boncenger Split seat asal desainnya macem ninja rr old atau cbr sempak jg masih nyaman soalnya tetep nempel dengan jok ridernya

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

TERBARU

KONTEN PILIHAN

MOTOGP